H. Affan Alfian Bintang, Hadiri Hari Jadi Subulussalam Ke-62 Bersama Muspida Plus

TEROPONG BARAT

- Redaksi

Sabtu, 14 September 2024 - 10:53 WIB

40378 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sada Kata Subulussalam, teropongbarat.co. H. Affan Alfian Bintang, SE hadiri acara Pemerintah Kota Subulussalam dalam rangka upacara dan merayakan hari Jadi Subulussalam Ke-62 di lapangan Sada Kata Kota Subulussalam.

Terlihat hadir tokoh masyarakat H. Affan Alfian Bintang, Penjabat Walikota Subulussalam, Azhari dan H. Sairun, S Ag. M. Si Sekdako serta para Muspida Plus, pimpinan SKPK di jajaran Pemerintah Kota Subulussalam. Sabtu, (14 September 2024)

Tampak pula para pendidik dan tenaga kependidikan dan Unsur Majelis Adat Aceh Kota Subulussalam turut ikut menghadiri upacara peringatan hari jadi Subulussalam ke-62 tersebut.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Tokoh Masyarakat Kota Subulussalam H. Affan Alfian Bintang yang dikenal sahabat semua suku itu, usai upacara memberi penyampaiannya ” Pemberian nama Subulussalam mengandung makna ibadah, yang tujuan pemberian nama itu dicita-citakan bahwasanya Subulussalam akan menjadi Kota Ibadah. Pemberian nama seperti Subulussalam ini juga dilakukan oleh Gubernur Aceh Alm. Prof. Ali Hasyimi pada daerah-daerah perbatasan lainnya di Daerah Istimewa Aceh pada waktu itu yaitu Babussalam di Kabupaten Aceh Tenggara, Nurrussalam di Kabupaten Aceh Timur (Sekarang Aceh Tamiang).

Baca Juga :  Jelang Penutupan H -1, Semua Sasaran Fisik TMMD Selesai 100 Persen

Kita pantas bertanya apakah makna Gubernur Aceh Alm. Prof. Ali Hasyimi memberikan nama Subulussalam, Babussalam dan Nurussalam pada waktu itu? Jawabannya tidak lain adalah bahwa di daerah-daerah perbatasan Daerah Istimewa Aceh akan dijadikan sebagai kota ibadah yang berlandaskan Syari‟at Islam. Dengan simbol nama-nama tersebut kota-kota kecil yang diberikan nama ke Islaman itu akan tumbuh berkembang syari‟at Islam yang sinarnya akan sampai ke Darussalam di Banda Aceh. Ini menjadi semacam hubungan batin yang erat dalam konteks ke-Aceh-an.

Baca Juga :  LSM API & SPA Minta Walikota Subulussalam Gunakan PERWAL Sahkan APBK Subulussalam

H. Bintang juga menjelaskan “Memetik rangkaian kisah tersebut sejak tahun 1962 sampai dengan 1999, maka pada kurun waktu tersebut kita harus mengakui bahwasanya sejak NAMA SUBULUSSALAM diberikan dan ditabalkan maka Subulussalam menunjukkan kemajuan dan perkembangannya melebihi perkembangan kota-kota lainnya yang berada Kabupaten Aceh Selatan. Penamaan itu juga melecut semangat dan menjadi simbol untuk proses perkembangan Subulussalam berikutnya menjadi daerah otonom seperti saat ini” Ujar Haji Bintang.

Upacara perayaan hari Jadi Subulussalam ke-62 berlangsung aktif dan dinamis dengan suasana Suka Cita. //Anton Tinendung.

Berita Terkait

Siswa SMPN 4 Penanggalan di Rundung Masalah, Tak Layak Tempat BAB Muridnya
Malam Nisfu Syaban H. Affan Alfian Bintang Sampaikan Kepeduliannya Pada Anak Yatim dan Jompo Kota Subulussalam
Sadis, Diduga Pembunuhan Berencana di Desa Panglima Sahman Kota Subulussalam-Aceh
BKSDA Singkil & Aceh Harus Pertanggungjawabkan Warga Yang Tewas di Serang Buaya
Mantan Kades Panglima Sahman Dilaporkan Ke Polres Subulussalam Atas Dugaan Penipuan
Polsek Sultan Daulat Diharapkan Tangkap Pelaku Pencurian Sawit Warga
Terkait RSUD Obat Kosong, dr Risdianty Saragih: Obat Itu Tidak Sustainable
IDI Provinsi dan Pj Wali Kota Diminta Tegur dr. Risdianty Saragih Terkait Cuitan Kebohongan di Facebook

Berita Terkait

Sabtu, 15 Februari 2025 - 01:37 WIB

Rapat Persiapan STQH X Kab. Bantaeng, Ini Poin Penting Yang Disepakati

Jumat, 14 Februari 2025 - 14:29 WIB

Babinsa Koramil 1410-02/Eremerasa Komsos Bersama PPL dan Ketua Poktan Bahas Ketahanan Pangan

Kamis, 13 Februari 2025 - 17:32 WIB

Secara Simbolis, Pj. Bupati Bantaeng Serahkan Rompi dan Topi Kepada Personil Kodim 1410 Bantaeng

Kamis, 13 Februari 2025 - 17:25 WIB

Pemda Bantaeng Serahkan Hibah Lahan Kepada Polres Bantaeng

Kamis, 13 Februari 2025 - 12:18 WIB

Wujudkan Lingkungan Bersih, Babinsa Koramil 1410-03/Tompobulu Kerja Bakti Bersama Warga

Rabu, 12 Februari 2025 - 20:31 WIB

Operasi Keselamatan Pallawa Tahun 2025 Satlantas Polres Bantaeng Sasar Terminal

Rabu, 12 Februari 2025 - 13:02 WIB

Babinsa Koramil 1410-03/Tompobulu Bersama Bhabinkamtibmas Bersinergi Mediasi Masalah Warga

Selasa, 11 Februari 2025 - 23:44 WIB

Ponpes Modern Al Aksi Lonrong Buka PPDB Tahun Ajaran 2025/2026

Berita Terbaru