Quick Respon Brimob Aceh Hadir di Lokasi Kebakaran

TEROPONG BARAT

- Redaksi

Jumat, 22 November 2024 - 10:02 WIB

40156 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

GAYO LUES | Satbrimob Polda Aceh Jum’at (22/11/2024) Siaga SAR Kompi 4 Batalyon C Pelopor melaksanakan Quick Respon ke lokasi Kebakaran di Desa Blangjerangon Kecamatan Blangjerangon Kabupaten Gayo Lues.

Komandan Satuan Brimob Polda Aceh Kombes Pol Selamat Topan, S.I.K., M.Si., Melalui Komandan Kompi 4 Batalyon C Pelopor Akp Imanta Purba,S.H mengatakan.Dalam mengantisipasi terjadinya bencana Kebakaran di wilayah tugas Kompi 4 Batalyon C Pelopor Satuan Brimob Polda Aceh,Tim SAR Brimob selalu kita siagakan.Kita ketahui di wilayah kita banyak rumah padat penduduk sering terjadi kebakaran akibat Hubungan arus Pendek listrik maupun pengunaan Kompor saat memasak.

Baca Juga :  Kapolres Gayo Lues Serahkan Hewan Qurban Presisi Kepada Insan Pers Gayo Lues

Adapun lokasi kebakaran yang terjadi di Desa Blangjerangon Kecamatan Blangjerango Kabupaten Gayo Lues.mendapat informasi tersebut Quick Respon Tim Siaga SAR Brimob langsung meluncur ke lokasi untuk membantu masyarakat.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dilapangan kita bersinergi dengan TNI Koramil 07 Kodim 0113/Gayo Lues,Polres Gayo Lues, BPBD Gayo Lues dan Damkar Gayo Lues bersama sama dengan masyarakat memadamkan api dan juga membantu mengevakuasi barang-barang yang bisa di selamatkan.
Jelas imanta.

Baca Juga :  Perumdam Tirta Sejuk Klarifikasi Terkait Pemecatan Karyawan Masa Percobaan

Imanta juga mengatakan, dalam situasi kebakaran seperti saat ini kita menghimbau kepada seluruh masyarakat Kabupaten Gayo Lues Khususnya Kecamatan Blangjerangon agar selalu waspada dan berhati-hati saat memasak, pengguna listrik dan peduli terhadap lingkungan sekitar. Semoga dengan kehadiran Personel Brimob di lokasi bencana seperti kebakaran saat ini dapat dirasakan oleh masyarakat.
“Brimob Untuk Nusa Bangsa”
Tutup Danki 4 Batalyon C Pelopor AKP Imanta Purba,S.H.

(MUNANDAR S, P)

Berita Terkait

EKONOM: DANANTARA UNTUK NEGERI
Babinsa Koramil 10/Pantan Cuaca Aktif Membantu Petani pengolahan Daun Tembakau & memonitoring Wilayah Binaan
3 Rumah Warga, 1 Unit Mushalla Musnah Di Lalap Sijago Merah di Agara
Larangan Soal Liputan Sidang, Kasihhati Ketua Presidium FPII: ini Adalah Kudeta Terhadap Demokrasi
Gawat!!! Wartawan di Sumut Dianiaya Saat Konfirmasi
Babinsa Ciptakan Keakraban dengan Warga Binaan Melalui Komsos
Eksploitasi Hutan, Negara Wajib Bersifat Tegas
Babinsa Koramil 10 / Pantan Cuaca Melaksanakan Komsos Dengan Masyarakat Desa Suri Musara

Berita Terkait

Minggu, 20 April 2025 - 12:32 WIB

HRB: Bergerak Cepat, Membangun Subulussalam Perkuat Jejaring dari Pusat

Minggu, 20 April 2025 - 12:05 WIB

Pembangunan Kantor KUA Runding Dirundung masalah, Anggaran Miliaran Tak Pasang Plank

Sabtu, 19 April 2025 - 13:42 WIB

Gawat Limbah: DLHK Subulussalam Dipertanyakan, PT MSB Belum Beri Tanggapan

Sabtu, 19 April 2025 - 13:40 WIB

Skandal Pelatihan di Medan: Para Kades Subulussalam Hamburkan Dana Rp 2,4 Miliar, Diduga Nongkrong di Klub Malam

Rabu, 16 April 2025 - 17:33 WIB

Hoaks Razia Gabungan STNK di Subulussalam, Kasat Lantas Himbau Masyarakat Tetap Waspada

Rabu, 16 April 2025 - 17:25 WIB

Polres Subulussalam Awasi Distribusi Makanan Bergizi, Pastikan Sampai Tepat Waktu

Rabu, 16 April 2025 - 17:21 WIB

Percobaan Pembunuhan di Desa Tualang, Subulussalam: Warga Berhasil Melerai

Rabu, 16 April 2025 - 01:26 WIB

Skandal Pelatihan Mewah Rp 2,4 Miliar di Medan: Sinisme Publik terhadap Dana Desa Subulussalam Meningkat

Berita Terbaru

NASIONAL

EKONOM: DANANTARA UNTUK NEGERI

Senin, 21 Apr 2025 - 20:55 WIB

BATU BARA

Kapolres Batu Bara Sertijab kan 4 PJU

Senin, 21 Apr 2025 - 13:46 WIB