Meteran listrik Bantuan Aspirasi H.Anwar Idris mulai dipasang

TEROPONG BARAT

- Redaksi

Sabtu, 12 Agustus 2023 - 23:15 WIB

40377 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BIREUEN, TEROPONG BARAT | Sebanyak 8.540 unit meteran listrik lengkap dengan pemasangan Instalasinya untuk rumah warga kurang mampu bantuan aspirasi Anggota DPR RI Komisi VII H.Anwar Idris hampir tuntas di pasang.

Demikian disampaiakan staf Ahli DPR RI komisi VII Zubir Muhammmad,SE.,MM kepada wartawan disela-sela memantau pemasangan meteran listrik di sebuah desa wilayah Aceh Timur, Sabtu (12/8/2023).

Semuanya yang sudah terdata selesai dipasang, hanya tinggal satu dua saja sedang berjalan pemasagannya, tapi secara kesuluruhan sudah dikerjakan pemasangannya oleh tim teknik, Jelas Zubir Muhammad.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Menurut Zubir penuntasan pemasangan meteran listrik secara gratis tersebut sesuai komitmen H.Anwar Idris untuk membantu masyarakat kurang mampu agar bisa menikmati listrik.

Menurut Zubir jumlah yang dipasang sebanyak 8.540 KK (Kepala Keluarga) kurang mampu yang berasal dari Kabupaten Aceh Tamiang, Kota Langsa, Aceh Timur, Aceh Utara, Kota Lhoksemawe, Bireuen, Bener Meriah dan Aceh Tengah.

” Pemasangan Instalasi listrik ini gratis merupakan hasil perjuangan H.Anwar Idris melalui Kementerian ESDM Bidang Direktorat Jenderal (Dirjen) Ketenagalistrikan Jakarta”, jelas Zubir.

“Ini adalah bentuk komitmen saya sejak awal membantu masyarakat Aceh yang kurang mampu khususnya Dapil II yang yang belum dapat akses layanan Listrik sehingga memperoleh Listrik subsidi secara gratis,” ucap H.Anwar Idris yang dicalonkan kembali sebagai Anggota DPR RI pada Pemilu 2024 melalui PPP.

H.Anwar Idris juga berharap kepada masyarakat Aceh khususnya Dapil II yang belum ada meteran Listrik agarsegera melaporkan kepada dirinya, untuk bisa di usul pada tahap selanjutnya. (ZK)

Berita Terkait

Mahasiswa KKM ikut Partisipasi pada Musrenbang Desa Tanjong Seulamat Peudada
98 Lulusan Fikom Umuslim Diyudisium, 19 Diantaranya Cumlaude
Mahasiswa Hukum UNIKI “Edukasi Anti-Bullying” untuk Anak-Anak Desa
Mahasiswi KKM Uniki Tanamkan Nilai Kepemimpinan dan Kebiasaan Menabung Sejak Dini
Mahasiswa KKM Uniki di Peudada Lakukan Pengumpulan Data Penduduk Terintegrasi
Guru SMK Gandapura ikuti Pelatihan Desain Karakter Animasi Bermuatan Kearifan Lokal
Mahasiswa KKM UNIKI di Kecamatan Kuta Blang dijemput kembali
LAM Infokom tetapkan nilai Akreditasi prodi Informatika Umuslim Baik Sekali

Berita Terkait

Selasa, 18 November 2025 - 08:59 WIB

Sosialisasi Operasi Zebra Pallawa 2025, Edukasi Bagi Pengemudi di Pasar Tumpah Sasayya

Senin, 17 November 2025 - 21:17 WIB

Mewujudkan Agen Brilink yang Berkualitas, BRI Cabang Bantaeng dan BRILinkers Butta Toa Gelar Kopdar Akbar

Senin, 17 November 2025 - 18:53 WIB

Tindak Lanjuti Instruksi Presiden, Kodim 1426 Takalar Dukung Pembangunan Koperasi Desa Merah Putih

Senin, 17 November 2025 - 11:59 WIB

Semangat “Bantaeng Bisa”: Babinsa Bonto Karaeng Dorong Kedisiplinan dan Kebersihan Lingkungan

Senin, 17 November 2025 - 09:16 WIB

Polres Bantaeng Gelar Apel Pasukan Operasi Zebra Pallawa 2025*

Minggu, 16 November 2025 - 13:28 WIB

Tangan Teduh Babinsa: Menyapa Warga dan Beri Dukungan Moril Untuk Korban Musibah Laut

Minggu, 16 November 2025 - 10:39 WIB

Patroli Antisipasi Gangguan Kamtibmas, Kami Ingin Memastikan Masyarakat Terjaga

Minggu, 16 November 2025 - 09:40 WIB

Cegah Banjir, Babinsa Desa Pa’rasangan Beru Ajak Warga Kerja Bakti Bersihkan Saluran Air

Berita Terbaru

ACEH TENGGARA

APBK Aceh Tenggara 2026 Disahkan, Alami Defisit Rp121 Miliar

Selasa, 18 Nov 2025 - 11:20 WIB