Waka Polres Bantaeng Himbau Jaga Kamtibmas di Desa Nipa-Nipa Kec Pa’jukukang

- Redaksi

Jumat, 8 Maret 2024 - 13:23 WIB

40270 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANTAENG TEROPONG BARAT.COM, — Wakapolres Bantaeng, Kompol Aswar Anas, S.Sos mengimbau kepada warga dalam wilayah hukum Polres Bantaeng, khususnya Kecamatan Pa’jukukang, agar bersama-sama menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat.

Terlebih lagi, kata dia, menjelang bulan suci Ramadhan. Karena banyak laporan balap liar dan tawuran di tengah malam Ramadhan sebelumnya, yang sampai ke polres.

Hal tersebut disampaikan Wakapolres saat melakukan safari Kamtibmas di Masjid Nurul Yakin Tanetea, Desa Nipa-nipa, Kecamatan Pa’jukukang, Jumat (8/3/2024).

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Sekadar diketahui, ruas jalan di wilayah Pa’jukukang sering digunakan balapan liar oleh anak-anak muda. Baik di pertigaan Tanetea – Banyorang – Bulukumba, maupun di beberapa titik lainnya.

Karena kondusifitas Kamtibmas adalah satu satu tugas pokok kepolisian, sehingga Wakapolres meminta kepada kepada masyarakat agar segera menghubungi Polres jika terjadi balap liar. (Opick)

Berita Terkait

Polres Sampang Gelar Upacara HUT Bhayangkara Ke-79 Di Pendopo Trunojoyo Sampang
Kapolres Bantaeng AKBP Nur Prasetyantoro Wira Utomo Pimpin Hari Bhayangkara Ke 79, Polri Untuk Masyarakat
Patroli Humanis, Sat Samapta Polres Bantaeng Pantau Daerah Rawan Kriminalitas
Babinsa Desa Mappilawing Laksanakan Komsos dan Pemantauan Wilayah, Ajak Warga Jaga Keamanan dan Kebersihan Lingkungan
Kapolres Bantaeng AKBP Nur Prasetyantoro Wira Utomo Pimpin Upacara Kenaikan Pangkat TMT 1 Juli 2025*
Cegah Kriminalitas, Sat Samapta Polres Bantaeng Intens Berpatroli Hingga Dini Hari
Tim Resmob Polres Bantaeng Ringkus Terduga Pelaku Pencurian Ternak*
Babinsa Bonto Lebang Dampingi Petani Laksanakan LTT di Kecamatan Bissappu

Berita Terkait

Selasa, 17 Juni 2025 - 23:10 WIB

Bazar dan Fashion Show di UNIKI Bireuen Tampilkan Inovasi dari Limbah: Kreativitas Mahasiswa Berbuah Apresiasi

Minggu, 15 Juni 2025 - 23:14 WIB

Nawaffis Shafin Minta Semua Pihak Bersikap Bijak dan Menyejukkan Terkait Sengketa Empat Pulau di Aceh

Selasa, 3 Juni 2025 - 20:04 WIB

Wujudkan Sekolah Ramah Lingkungan dosen dan mahasiswa lakukan Edukasi Lingkungan di SMA Negeri 2 Bireuen.

Minggu, 1 Juni 2025 - 00:43 WIB

Gubernur BEM Fikom Umuslim, M. Akbar: Sebagai Putra Subulussalam, Saya Menolak Perampasan Wilayah Aceh oleh Sumut

Rabu, 28 Mei 2025 - 22:05 WIB

Uniki Bireuen lantik Rektor, Wakil Rektor dan Kepala Biro

Sabtu, 24 Mei 2025 - 18:26 WIB

Mahasiswa Uniki ikuti Pelatihan Teknik Editing Tulisan

Sabtu, 24 Mei 2025 - 18:24 WIB

Prodi HI Umuslim gelar seminar Internasional menghadirkan pemateri dari Malaysia dan Iraq

Jumat, 23 Mei 2025 - 03:53 WIB

Fakultas Teknik Umuslim Teken MoA dengan Dinas PUPR Bireuen

Berita Terbaru