WIB Salurkan Bantuan Tanggap Darurat

TEROPONG BARAT

- Redaksi

Senin, 12 Agustus 2024 - 02:08 WIB

40181 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Lhoksukon – Wadah Inspirasi Berbagi (WIB) menyerahkan bantuan untuk penyintas kebakaran di Dusun Alue Mane, Desa Kampung Bantan, Kecamatan Cot Girek, Aceh Utara, Bantuan yang diberikan berupa sembako dan Kebutuhan bayi, Jumat, 09/08/2024.

Bantuan Tanggap darurat tersebut diterima oleh keluarga korban kebakaran, berupa beras, mie instan, air mineral, telor, minyak goreng, popok dan kebutuhan mendasar lainnya yang langsung diserahkan oleh Fatahillah. Pada kesempatan tersebut dari pengurus WIB menyampaikan belasungkawa yang mendalam.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Peristiwa kebakaran terjadi sekitar pukul 02.30 dini hari yang menghanguskan satu unit rumah berkontruksi kayu yang ditinggali oleh keluarga, dan korban jiwa sebanyak tiga orang kakak beradik.

Ketua Wadah Inspirasi Berbagi, Fatahillah, mengatakan “kami menerima Informasi dari mitra digicom terkait kebakaran ini, langsung bergerak untuk meyalurkan bantuan tanggap darurat awal dengan berkordinasi dengan geuchik setempat” Ujar Fatahillah

semoga dengan adanya yayasan Wadah Inspirasi Berbagi WIB, kami para pemuda bisa membantu meringankan beban masyarakat yang tertimpa musibah” lanjutnya
Selain itu Fatahillah juga mengucapkan rasa terima kasih kepada seluruh donatur dan Relawan WIB.

Berita Terkait

Pemerintah dan Aparat Bersatu dalam Operasi Terpadu Pemusnahan Ladang Ganja Terbesar di Kabupaten Aceh Utara
Karang Taruna Aceh Utara Silaturahmi dengan Wakil Bupati Tarmizi, Bangun Sinergi Menuju Daerah yang Bangkit dan Berdaya
Aceh Utara Siap Menjadi Tuan Rumah Bulan Bakti Karang Taruna Nasional 2026
Bersama Karang Taruna, Aceh Utara Dorong Gerakan Sosial Pemuda Menuju Masyarakat Sejahtera
Sosialisasi Pencegahan Stunting, Meriahkan Bulan Bakti Karang Taruna Aceh Utara
Meriahkan Bulan Bakti Karang Taruna Aceh Utara: Kemensos Adakan Pengobatan Gratis
Kemensos Tinjau Lokasi Pelaksanaan Bulan Bakti Karang Taruna Aceh Utara
Umara dan Ulama Mendukung Sepenuhnya Atas Pencalonan Tgk Amir Sebagi Geucik Desa Lubuk Pusaka Periode 2025-2031.

Berita Terkait

Selasa, 25 November 2025 - 19:59 WIB

Euforia Kemenangan Turnamen Voli, Pimpinan DPRD Sumut Jadi Sorotan Publik

Senin, 24 November 2025 - 23:38 WIB

Bank Indonesia Bersama Dinas Koperasi UKM Edukasi Pemahaman Tentang Uang Bagi Pelaku UMKM di Langkat

Selasa, 18 November 2025 - 17:01 WIB

DPD Golkar Langkat Syukuri Pemberian Gelar Pahlawan Nasional Soeharto oleh Presiden Prabowo,Gelar Santunan Anak Yatim

Sabtu, 15 November 2025 - 23:08 WIB

Cepat Tanggap: Rumah Warga Ludes Terbakar, Pimpinan DPRD Sumut Ricky Anthony Datang Bawa Bantuan

Kamis, 13 November 2025 - 19:08 WIB

DPD NasDem Langkat Bersama Ricky Anthony Gelar Donor Darah dan Baksos Peringati HUT ke-14

Kamis, 13 November 2025 - 11:54 WIB

Anggota DPRD Sumut Fraksi NasDem Drs Abdul Khair M.M: Perkuat Persatuan dan Lawan Narkoba Melalui Sosialisasi Wawasan Kebangsaan

Senin, 10 November 2025 - 12:56 WIB

Polsek Tanjung Pura Salurkan 84 Sak Semen,Dukung Pembangunan Mushola Nurul Falah

Senin, 10 November 2025 - 03:19 WIB

Malam Puncak PD- PKPNU Langkat Gelombang II: 72 Kader Baru Dibaiat, Dihadiri Tokoh Lintas Sektor

Berita Terbaru