Safari Kamtibmas, Waka Polres Bantaeng Sampaikan Kegiatan Assiama Presisi di Masjid Syuhada 45

- Redaksi

Jumat, 7 Juni 2024 - 18:19 WIB

40162 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANTAENG, Teropong Barat.com, – Salah satu kegiatan Polres Bantaeng yakni Assiama Presisi kembali di laksanakan jajaran Polres Bantaeng.

Kegiatan unggulan Polres Bantaeng ini rutin digelar setiap hari Jum’atnya.

Kali ini kegiatan Assiama Presisi dilaksanakan di masjid Syuhada 45 Desa Pa’jukukang, Kecamatan Pa’jukukang, Kabupaten Bantaeng. Jum’at (7/6/2024).

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Pada pelaksanaannya Assiama Presisi meliputi Safari Kamtibmas, Jum’at Curhat, Minggu Kasih, Bantuan Sosial dan Pemeriksaan kesehatan gratis.

Kapolres Bantaeng AKBP Edward Jacky Tofani Umbu Kaledi SH, S.IK, MM melalui Waka Polres Bantaeng Kompol Aswar Anas, S.Sos menyampaikan kegiatan Assiama Presisi Polres Bantaeng dihadapan jama’ah usai melaksanakan Sholat Jum’at.

Dia mengatakan kegiatan Assiama dilaksanakan secara kolaborasi Polri bersama stakeholder terkait dengan tujuan terciptanya kesadaran masyarakat ciptakan kamtibmas di wilayah kabupaten Bantaeng, ucap Kompol Aswar.

Tak sampai disitu, Waka Polres menambahkan Assiama Presisi merupakan sebuah ide yang diangkat dari kearifan lokal sebagai jembatan penyambung Polres Bantaeng dengan masyarakat kab Bantaeng dalam mendukung suksesnya Program Presisi Polri.

Selain menjelaskan kegiatan Assiama Presisi, Waka Polres Bantaeng menyampaikan sejumlah hal penting terkait dengan kondisi Kamtibmas terkini serta tren kriminalitas yang kerap terjadi sehingga warga bisa mengantisipasi sejak dini.

“Saya minta warga desa Pa’jukukang untuk menyatu (Assiama) dan selalu kompak untuk menjaga keamanan agar tidak terjadi gangguan Kamtibmas.” Ujarnya.

Pihaknya juga mengajak warga untuk selalu memantau anak-anaknya dan memantau pergaulan terutama di luar rumah.

Hal ini bukan tanpa sebab, pergaulan membawa pengaruh yang sangat besar terhadap pembentukan karakter anak dan jangan sampai terjerumus ke dalam perbuatan negatif yang dapat merugikan diri sendiri maupun orang lain, tutup Kompol Aswar Anas.

Menutup kegiatan tersebut, Waka polres Bantaeng menyerahkan bingkisan yang diterima oleh perwakilan dari Masjid Masjid Syuhada 45. (Opick)

Berita Terkait

Bangun Kesadaran Lingkungan, Babinsa Gelar Komsos di Desa Rappoa
Sosialisasi Operasi Zebra Pallawa 2025, Edukasi Bagi Pengemudi di Pasar Tumpah Sasayya
Mewujudkan Agen Brilink yang Berkualitas, BRI Cabang Bantaeng dan BRILinkers Butta Toa Gelar Kopdar Akbar
Semangat “Bantaeng Bisa”: Babinsa Bonto Karaeng Dorong Kedisiplinan dan Kebersihan Lingkungan
Polres Bantaeng Gelar Apel Pasukan Operasi Zebra Pallawa 2025*
Tangan Teduh Babinsa: Menyapa Warga dan Beri Dukungan Moril Untuk Korban Musibah Laut
Patroli Antisipasi Gangguan Kamtibmas, Kami Ingin Memastikan Masyarakat Terjaga
Kodim 1410/Bantaeng Gelar Patroli Binter Kolaborasi Bersama Komduk Dengan Semangat Bantaeng Bisa

Berita Terkait

Selasa, 18 November 2025 - 05:51 WIB

Personel Koramil 1426-06/Mapsu Patroli Gabungan Dengan Komponen Pendukung

Selasa, 18 November 2025 - 00:52 WIB

Pengabdian Imipas untuk Negeri, Rutan Pangkalan Brandan Gelar Bakti Sosial Perbaikan Fasilitas Umum

Senin, 17 November 2025 - 23:45 WIB

Kapolda Riau Serukan Tanggung Jawab Personel Polda dalam Operasi Zebra 2025

Senin, 17 November 2025 - 23:41 WIB

Kapolda Riau Pimpin Apel Operasi Zebra 2025, Polda Kerahkan 976 Personel

Senin, 17 November 2025 - 21:25 WIB

Revitalisasi Bermasalah di SDN 54 Malolo: Plamur di Atas Cat Lama Bongkar Dugaan Permainan Proyek

Senin, 17 November 2025 - 18:51 WIB

Jaringan Aktivis dan Keluarga Korban Desak Pengadilan Tinggi NTB Tolak Banding Pelaku Pembunuhan Ngali

Senin, 17 November 2025 - 09:00 WIB

Cinta Kebersihan, Koramil 1426-04/Galesong Ajak Warga Kerja Bakti Pembersihan Pantai

Senin, 17 November 2025 - 07:04 WIB

Koramil 1426-04/Galesong Gelar Patroli Bersama Komponen Pendukung Jaga Kondusifitas Wilayah

Berita Terbaru

ACEH TENGGARA

APBK Aceh Tenggara 2026 Disahkan, Alami Defisit Rp121 Miliar

Selasa, 18 Nov 2025 - 11:20 WIB