Penetapan P-APBD Nias Barat Memangkas Anggaran 1,9 Milliar

Benison Daeli

- Redaksi

Senin, 30 September 2024 - 20:41 WIB

40273 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

teropongbarat.com | Nias Barat, Pemerintah Daerah bersama DPRD Kabupaten Nias Barat menetapkan Perubahan Anggaran Belanja Daerah Kabupaten Nias Barat TA 2024, Senin (30 / 09 ) bertempat di Gedung DPRD Kabupaten Nias Barat.

Pada akun media sosialnya Plt. Bupati Nias Barat mengucap syukur atas terlaksananya P-APBD Kabupaten Nias Barat Tahun Anggaran 2024. “Puji Tuhan telah menyesuaikan beberapa pos anggaran di 4 OPD sebelum disahkan. Penyesuaian ini dilakukan setelah mengevaluasi beberapa kegiatan OPD, ditemukan kegiatan yang kurang bermanfaat bagi masyarakat, sehingga saya bersikeras meminta dicoret dan dialihkan di pos anggaran Biaya Tak Terduga, yang memang nilainya sangat minim.”

Oplus_131072

Adapun OPD yang dikurangi anggarannya; Bagian Umum sebesar Rp. 1 Miliar, Dinas Pariwisata Rp. 600 Juta, Dinas Kesehatan Rp. 150 Juta dan Dinas Pendidikan Rp. 150 juta sehingga terjadi penghematan sebesar Rp. 1,9 Miliar. Ujar Pak Plt. Bupati Nias Barat pada akun media sosialnya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Berita Terkait

Laporan Keuangan 2024 Nias Barat Dinyatakan Wajar Tanpa Pengecualian
Wakil Bupati Nias Barat membuka secara resmi Pelaksanaan Musrenbang RKPD Kecamatan Sirombu
Bupati Nias Barat Eliyunus Waruwu menjadi Inspektur Upacara Hari Kesadaran Nasional.
Syukuran Kemenangan Bupati dan Wakil Bupati Kabupaten Nias Barat Periode 2025 – 2030
Gubernur Sumatera Utara Bobby Afif Nasution Kunjungi Jembatan Sungai Oyo di Nias Barat
Perkuat Inovasi dan Ketahanan Pangan Desa
Pemkab Nias Barat Gelar Coffee Morning Bersama Kajari Gunungsitoli
Bupati Nias Barat turun ke Lokasi Jembatan yang sudah putus

Berita Terkait

Senin, 30 Juni 2025 - 15:34 WIB

SETARA Institute: Polri Harus Tetap Berdiri di Atas Hukum dan Tidak Tergelincir Menjadi Instrumen Kekuasaan Eksekutif

Minggu, 29 Juni 2025 - 22:16 WIB

Menkop Budi Arie Terima Penghargaan Tokoh Penggerak Koperasi Merah Putih dari ABPENAS di Jakarta

Minggu, 29 Juni 2025 - 07:44 WIB

Membanggakan,!!, Pertama Kali Polri Mengikuti Event Dunia World Police And Fire Games di Birmingham Alabama, “USA”

Sabtu, 28 Juni 2025 - 22:10 WIB

Polri Menuju 79 Tahun: Menjaga Kepercayaan Masyarakat, Memperkuat Transformasi Bersama Aspirasi Rakyat

Kamis, 26 Juni 2025 - 20:38 WIB

Mahkamah Konstitusi Resmi Pisahkan Pemilu Nasional dan Lokal, Pemerintah Didorong Siapkan Langkah Nyata

Rabu, 25 Juni 2025 - 17:08 WIB

Muhammadiyah Tegaskan Komitmen Kawal Program Makan Bergizi Gratis demi Generasi Emas 2045

Jumat, 20 Juni 2025 - 13:16 WIB

Usai KLB di TMII, BaraJP Siap Kawal Program Prioritas Pemerintahan Prabowo-Gibran Hingga 2029

Rabu, 18 Juni 2025 - 00:46 WIB

Proses PKPU Disorot: Firma Hukum Noviar Irianto Sayangkan Penolakan Proposal Damai oleh Kreditor Afiliasi

Berita Terbaru