Wujud Rasa Empati Bhabinkamtibmas Polsek Sumbawa Bantu Pemakaman Warga Binaanya

- Redaksi

Selasa, 19 Maret 2024 - 17:48 WIB

40134 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sumbawa Besar, NTB Sebagai bentuk kepedulian kepada masyarakat diwilayah binaannya Bhabinkamtimnas Bripka Khalid Adesasono. A.Md selaku Bhabinkamtibmas Kelurahan Bugis Kecamatan Sumbawa turut hadir ditengah-tengah masyarakat dan membantu proses pemakaman warga an. Siti Nursiah, 80Th, Kelurahan Bugis Kecamatan Sumbawa Minggu (17/03/2024) Pagi.

 

Bhabinkamtimnas Kelurahan Bugis Bripka Khalid Adesasono. A.Md ikut turut hadir dalam membantu mengusung keranda dari rumah duka sampai ke peristirahatan terakhir di TPU Karang Masjid Kelurahan Bugis, dan melaksanakan pemantauan pemakaman guna melancarkan prosesi pemakaman.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

 

Dalam kegiatan tersebut, Bhabinkamtibmas juga turut mengucapkan bela sungkawa, semoga almarhumah husnul khotimah diterima amal ibadahnya dan diampuni dosa-dosannya oleh ALLAH SWT, serta keluarga yang ditinggalkan diberi ketabahan dan kesabaran dalam menghadapi cobaan ini.

 

Sementara itu, Ditempat terpisah, Kapolsek Sumbawa IPDA Eko Riyono SH., mengatakan bahwa kegiatan tersebut merupakan bentuk kepedulian polri terhadap masyarakat yang sedang berduka.

 

“Semoga dengan kehadiran Anggota Bhabinkamtibmas di tengah-tengah masyarakat peran serta dan manfaat polri bisa dirasakan oleh masyarakat dalam keadaan senang maupun susah.” ungkap Kapolsek. (sella melani putri)

Berita Terkait

Dansatgas TMMD Ke 126 Kodim 1426 Takalar Tinjau Progres Pengerjaan Sasaran Fisik
Jelang Penutupan, Satgas TMMD Tuntaskan Proyek Pembuatan Sumur Bor
Patroli Gabungan Personel Koramil 1426-01/Polut Dengan Komponen Pendukung di Wilayah Binaan
Brimob Polda Riau Lakukan Penyemprotan Disinfektan di SMA Negeri Plus Provinsi Riau
Pendaftaran Calon Ketua BPC HIPMI Kerinci Resmi Ditutup, Andi Yalmi Jadi Calon Tunggal Siap Lanjutkan Kepemimpinan
Pendaftaran Calon Ketua BPC HIPMI Kerinci Resmi Ditutup, Andi Yalmi Jadi Calon Tunggal Siap Lanjutkan Kepemimpinan
Pendaftaran Calon Ketua BPC HIPMI Kerinci Resmi Ditutup, Andi Yalmi Jadi Calon Tunggal Siap Lanjutkan Kepemimpinan
Cuaca Mendukung, Satgas TMMD Kodim 1426 Takalar Bangun Cor Plat Gorong-Gorong

Berita Terkait

Sabtu, 1 November 2025 - 04:39 WIB

Sat Samapta Polres Batu Bara Tingkatkan Patroli dan Pengamanan Masjid, Ciptakan Kamtibmas Kondusif di Batu Bara

Sabtu, 1 November 2025 - 03:58 WIB

Kapolsek Indrapura Pimpin Apel Kesiapan, Lanjutkan dengan Olahraga Voli Jaga Stamina Personel

Sabtu, 1 November 2025 - 03:32 WIB

Sat Samapta Polres Batu Bara Tingkatkan Pengamanan Obyek Vital Perbankan, Jamin Keamanan Masyarakat Bertransaksi

Sabtu, 1 November 2025 - 02:43 WIB

Keberagaman Etnis Warnai Pawai Pembukaan PSBD VII di Batu Bara

Sabtu, 1 November 2025 - 02:22 WIB

Amankan PSBD, Polsek Indrapura Siagakan Personel dan Utamakan Keselamatan

Sabtu, 1 November 2025 - 02:00 WIB

Satlantas Polres Batu Bara Hadir di Tengah Masyarakat, Jaga Kelancaran Lalu Lintas Saat Salat Jumat

Sabtu, 1 November 2025 - 01:36 WIB

SPPG Polres Batu Bara Jamin Keamanan Pangan, 1.281 Siswa Nikmati Makanan Bergizi dengan Aman

Sabtu, 1 November 2025 - 01:14 WIB

Antisipasi Musim Hujan, Polres Batu Bara Gelar Rakor Siaga Bencana Bersama Stakeholder Terkait

Berita Terbaru