Sat Samapta Polres Batu Bara Gencarkan “Cooling System”, Ciptakan Rasa Aman dan Sampaikan Pesan Kamtibmas kepada Masyarakat

- Redaksi

Rabu, 22 Oktober 2025 - 02:11 WIB

4052 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Batu Bara, 21 Oktober 2025 – Satuan Samapta (Sat Samapta) Polres Batu Bara meningkatkan kegiatan “Cooling System” dengan melaksanakan patroli dan memberikan himbauan Kamtibmas kepada masyarakat. Kegiatan ini bertujuan untuk menciptakan rasa aman dan mencegah gangguan keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) di wilayah hukum Polres Batu Bara.

Kegiatan yang dilaksanakan pada Selasa (21/10/2025) mulai pukul 09.00 WIB ini menyasar lokasi-lokasi keramaian, salah satunya adalah Pasar Lima Puluh. Personel yang bertugas dalam kegiatan ini adalah AIPDA Oky Hasibuan dan BRIPDA Ikhsan Aperi, dengan menggunakan 1 unit mobil patroli R-4 Sat Samapta Isuzu D-MAX.

Kasat Samapta Polres Batu Bara, AKP Freddi R Saragi S.H, menjelaskan bahwa kegiatan ini merupakan upaya preventif untuk menjaga Kamtibmas di wilayah hukum Polres Batu Bara. Dalam kegiatan ini, petugas memberikan himbauan kepada masyarakat agar tidak mudah percaya terhadap isu-isu kejahatan yang beredar tanpa adanya kepastian hukum yang sah, serta selalu waspada dalam setiap situasi.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Kami juga menghimbau kepada masyarakat apabila mengalami intimidasi dari premanisme dan terjadi pungutan liar (pungli) agar segera melaporkan ke Polres Batu Bara melalui Call Center 110,” ujar AKP Freddi R Saragi.

Selama pelaksanaan kegiatan, situasi terpantau aman, kondusif, dan lancar. Kehadiran petugas kepolisian di tengah masyarakat diharapkan dapat memberikan rasa aman dan nyaman, serta mencegah terjadinya tindak kriminalitas.

Sumber Kasi Humas Polres Batu Bara AKP Ahmad Fahmi, S.H
Oleh Rahmat Hidayat

Berita Terkait

Polsek Labuhan Ruku Siagakan Personel, Amankan Perayaan Pesta Rakyat (Pesta Tapai)
Polsek Medang Deras Gencar Sosialisasi Kamtibmas, Ajak Masyarakat Waspadai Kejahatan dan Hoax
Kalapas Labuhan Ruku Pastikan IPAL Berfungsi Optimal, Jamin Limbah Cair Aman dan Tak Cemari Lingkungan
Polsek Medang Deras Gencar Sambang dan “Cooling System”, Ajak Masyarakat Jaga Kamtibmas dan Waspada Kejahatan Jalanan  
Sat Lantas Polres Batu Bara Intensifkan Patroli “Kibas Bendera” Guna Tingkatkan Keamanan Lalu Lintas dan Tekan Angka Pelanggaran
Sat Lantas Polres Batu Bara Giat Pengaturan Lalu Lintas Pagi, Pastikan Kamseltibcarlantas Kondusif  
Sat Samapta Polres Batu Bara Gencarkan “Cooling System”, Imbau Masyarakat Waspada Isu Kejahatan dan Premanisme
Polsek Indrapura Gencar Patroli Malam, Persempit Ruang Gerak Pelaku Balap Liar, Begal, dan Tawuran

Berita Terkait

Selasa, 20 Januari 2026 - 19:43 WIB

Penuh Khidmat, Polres Bantaeng Peringati Isra Mi’raj Nabi Muhammad SAW 1447 H / 2026

Selasa, 20 Januari 2026 - 17:41 WIB

Grand Opening New Marina Perdana Sukses digelar

Selasa, 20 Januari 2026 - 15:20 WIB

Ciptakan Kondusifitas Wilayah, Babinsa dan Tiga Pilar Gelar Mediasi Warga Di Daerah Binaan

Senin, 19 Januari 2026 - 17:12 WIB

Wabup Bantaeng Hadiri Serah Terima LHP BPK Perwakilan Sulsel

Senin, 19 Januari 2026 - 12:56 WIB

Babinsa Desa Bonto Tallasa Laksanakan Komsos Bersama Staf Desa dan Mahasiswa Bahas Keamanan dan Kebersihan Lingkungan

Senin, 19 Januari 2026 - 09:21 WIB

Sempat Kabur Melompat Jendela, Bandar Sabu Akhirnya Diringkus Tim Opsnal Sat Resnarkoba Polres Bantaeng*

Minggu, 18 Januari 2026 - 13:14 WIB

Dukung Swasembada Pangan, Babinsa Bonto Lebang Dampingi Panen Padi

Sabtu, 17 Januari 2026 - 17:28 WIB

Babinsa dan Warga Gotong Royong Bangun Koperasi Merah Putih di Desa Bonto Tangnga

Berita Terbaru