Kecamatan Dengan Perolehan Penilaian Terbaik Akan Mewakili Kabupaten Pakpak Bharat Ke Provsu

TEROPONG BARAT

- Redaksi

Senin, 22 Mei 2023 - 04:51 WIB

40312 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Teropong Barat.co/Bupati Pakpak Bharat, Franc Bernhard Tumanggor melalui Staf Ahli Bidang Pemerintahan, Hukum dan Politik, Sahat Banurea, S.Sos, M.Si menyampaikan bahwa Pembinaan terhadap seluruh Kecamatan di Kabupaten Pakpak Bharat merupakan salah satu ruang diskusi yang efektif untuk mengetahui pelaksanaan tugas atributif dan delegatif di Kecamatan, yang nantinya menjadi bahan penyusunan kebijakan.

Pemerintah Kabupaten Pakpak Bharat melalui Bagian Pemerintahan Sekretariat Daerah, melaksanakan pembinaan terhadap seluruh Kecamatan yang ada di wilayah ini dirangkai dengan Penilaian Kinerja Kecamatan Tahun 2022 untuk meningkatkan Penyelenggaraan Pemerintahan, Pelaksanaan Pembangunan, Pembinaan Kemasyarakatan dan Pelayanan Publik.

Sebagai Ketua Tim Pembinaan/Penilai Kecamatan Terbaik, Sahat Banurea menjelaskan Kecamatan yang sudah selesai dilakukan pembinaan/penilaian antara lain Kecamatan Sitellu Tali Urang Julu (22 Mei 2023), Kecamatan Pergeteng-getteng Sengkut (23 Mei 2022), dan Kecamatan Salak (24 Mei 2023).

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kepala Bagian Pemerintahan Sekretariat Daerah Pakpak Bharat, Roymons Alfalin, S.IP., MM mengatakan bahwa kegiatan ini dilaksanakan secara berjenjang mulai dari tingkat Kabupaten.

Kecamatan yang memperoleh penilaian terbaik nantinya akan menjadi wakil Kabupaten Pakpak Bharat pada penilaian kecamatan terbaik tingkat Provinsi Sumatera Utara, jelas dia.

Mekanisme pembinaan/penilaian dilaksanakan dengan terlebih dahulu mendengarkan ekspose Camat yang dilanjutkan oleh ekspose Ketua TP-PKK Kecamatan, diteruskan dengan kegiatan tanya jawab untuk menggali informasi yang lebih detail dan akurat oleh Para Tim Penilai, pemberian saran kepada camat, termasuk melakukan klarifikasi kepada masyarakat yang hadir.(AU

Berita Terkait

Bupati Pakpak Bharat Hadiri Rakor Percepatan Rehabilitasi Pascabencana Sumut
AKBP Pebriandi Haloho Pamit, Jabatan Kapolres Pakpak Bharat Resmi Diserahkan ke AKBP Muhammad Agustiawan
Bantuan Gubernur Disalurkan ke Dua Desa Terdampak Longsor
Senyum Kegembiraan Anak PAUD Master dan Ilham Lestari Warnai Kunjungan Bupati Dan Bunda PAUD 
Bantuan Beras Presiden Tiba di Pagindar
Bupati Pakpak Bharat Tinjau Longsor di Simerpara
Pemkab Pakpak Bharat Salurkan Bantuan untuk Korban Longsor
Polres Pakpak Bharat dan Bhayangkari Salurkan Bantuan Sembako bagi Warga Terdampak Longsor
Tag :

Berita Terkait

Selasa, 13 Januari 2026 - 21:21 WIB

DPP PPP Bantu Obat-Obatan Untuk Korban Banjir Di Aceh

Sabtu, 10 Januari 2026 - 17:22 WIB

Mahasiswa KKM Pendampingan Menghilangkan Trauma Anak Anak Pasca Banjir Di Desa Blang Cut, Peusangan Selatan

Jumat, 9 Januari 2026 - 01:12 WIB

Untuk Memulihkan Trauma Pasca Banjir, Mahasiswa KKM gelar aneka lomba untuk Anak-Anak.

Jumat, 2 Januari 2026 - 21:24 WIB

Mapala ALASKA Umuslim Survey DAS Krueng Peusangan

Rabu, 31 Desember 2025 - 21:38 WIB

KKM Tematik Uniki bersihkan Meunasah Desa Imbudee

Senin, 29 Desember 2025 - 22:29 WIB

Peserta KKM Uniki bersihkan Fasum Desa Leubok Naleung dan desa Puloe Peudada

Jumat, 26 Desember 2025 - 12:37 WIB

BEM Uniki Bantu Pembersihan Lumpur di Desa Dampak Banjir

Rabu, 24 Desember 2025 - 20:50 WIB

Ketua Pembina Yayasan Kebangsaan Bireuen antarkan peserta KKM UNIKI, ke desa berdampak Banjir

Berita Terbaru

BIREUEN

DPP PPP Bantu Obat-Obatan Untuk Korban Banjir Di Aceh

Selasa, 13 Jan 2026 - 21:21 WIB