Kapolres Gayo Lues Himbau Warga Hati-hati Terhadap Pemicu Terjadinya Kebakaran

TEROPONG BARAT

- Redaksi

Minggu, 28 Mei 2023 - 22:01 WIB

40272 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Blangkejeren – Kapolres Gayo Lues, Polda Aceh AKBP Efrianza SIK beserta jajarannya ikut berduka atas musibah kebakaran yang terjadi menjelang shalat Magrib, di dusun Jaring Halus, Desa Tunggel kecamatan Rikit Gaib kabupaten Gayo Lues.

Diketahui dalam musibah kebakaran di Desa Tungel kecamatan Rikit Gaib menyebabkan sekitar 10 unit rumah warga hangus terbakar rata dengan tanah.

Dan sejumlah rumah warga lainnya mengalami rusak, akibat kebakaran yang terjadi  Jumat (26/5/2023) sekitar pukul 18.00 WIB.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kapolres Gayo Lues mengatakan, masyarakat di kabupaten tersebut harus menjadikan musibah kebakaran yang terjadi itu sebagai pelajaran dan pengalaman terbaik.

Kapolres menghimbau, masyarakat diminta agar selalu berhati-hati terhadap hal-hal yang dapat memicu atau menyebabkan terjadinya kebakaran.

Seperti diketahui kebakaran yang melanda kawasan permukiman padat penduduk di desa Tunggel kecamatan Rikit Gaib ternyata disebabkan arus listrik dari power bank yang sedang dicash dan ditinggalkan begitu saja di rumah kosong.

Dikatakan, cas handphone atau power bank yang sedang di cas jangan ditinggal begitu saja, karena hal ini dapat memicu salah satu penyebab kebakaran.

Seperti kejadian kebakaran hebat yang melanda desa Tunggel kecamatan Rikit Gaib di kabupaten tersebut.

Lanjut Kapolres, selain itu warga juga dihimbau dan diminta, jangan pernah meninggalkan kompor di rumah dalam keadaan hidup.

Sebab hal itu juga dapat menyebabkan kompor meledak atau masakan akan gosong yang berdampak terjadinya kebakaran itu.

Sambungnya, masyarakat harus memastikan kompor mati dan mencabut cok di rumah sebelum berpergian atau meninggalkan rumah dalam keadaan kosong.

Hal itu salah satu upaya untuk menghindari dan mencegah terjadinya kebakaran secara bersama-sama.

“Bukan hanya itu saja, warga juga selalu dihimbau dan diingatkan jangan sembarangan membuang puntung rokok begitu saja dan membakar sampah terutama disaat musim kemarau panjang.

Sebab dapat memicu terjadinya kebakaran, baik kebakaran terhadap lahan gambut maupun perkebunan atau tempat tinggal seperti rumah dan yang lainnya,”sebutnya.  (Abdiansyah)

Berita Terkait

Dari Gayo Lues, Kepemimpinan AKBP Hyrowo Diakui di Panggung Nasional
Bukan Sekadar Santai: Gema Bangsa Membumikan Politik Elit dengan Istilah ‘Ngobrol Politik’ (Ngopi)
Andi Saragih Dinilai Berkontribusi dalam Gerakan Literasi, Terima Penghargaan dari Pemerintah Daerah
Sinergi TNI-Polri Terwujud dalam Aksi Donor Darah Brimob di Gayo Lues Jelang HUT Brimob ke-80
Tegas dan Konsisten, Kapolres Gayo Lues Dipuji Ulama atas Upaya Memberantas Peredaran Narkotika di Wilayah Aceh
H. Irmawan Sebut Kapolres Gayo Lues AKBP Hyrowo Layak Dijadikan Teladan dalam Perang Melawan Narkoba
Kapolres Gayo Lues: Operasi Narkotika Terbesar Ini Bukti Keseriusan Kami Jalankan Arahan Presiden dan Kapolda Aceh
Polres Gayo Lues Gelar Donor Darah Sambut Hari Jadi Humas Polri ke-74 Tahun 2025 dengan Tema “Polisi Humanis Harapan Masyarakat”
Tag :

Berita Terkait

Minggu, 2 November 2025 - 10:23 WIB

Waktu Semakin Sedikit, Satgas TMMD Genjot Selesaikan Pengerjaan Sasaran Fisik

Sabtu, 1 November 2025 - 22:20 WIB

PD. AMAN Kerinci Gelar Silaturahmi dan Sosialisasi Program Kerja Bersama Tokoh Masyarakat Adat Koto Bento

Sabtu, 1 November 2025 - 11:50 WIB

Dansatgas TMMD Ke 126 Kodim 1426 Takalar Tinjau Progres Pengerjaan Sasaran Fisik

Sabtu, 1 November 2025 - 06:34 WIB

Jelang Penutupan, Satgas TMMD Tuntaskan Proyek Pembuatan Sumur Bor

Sabtu, 1 November 2025 - 05:57 WIB

Patroli Gabungan Personel Koramil 1426-01/Polut Dengan Komponen Pendukung di Wilayah Binaan

Jumat, 31 Oktober 2025 - 17:43 WIB

Brimob Polda Riau Lakukan Penyemprotan Disinfektan di SMA Negeri Plus Provinsi Riau

Jumat, 31 Oktober 2025 - 08:58 WIB

Pendaftaran Calon Ketua BPC HIPMI Kerinci Resmi Ditutup, Andi Yalmi Jadi Calon Tunggal Siap Lanjutkan Kepemimpinan

Jumat, 31 Oktober 2025 - 08:37 WIB

Pendaftaran Calon Ketua BPC HIPMI Kerinci Resmi Ditutup, Andi Yalmi Jadi Calon Tunggal Siap Lanjutkan Kepemimpinan

Berita Terbaru