Danrem 011/Lilawangsa Hadiri Acara Seremoni Bakti Sosial Operasi Katarak, Pengobatan Massal Dan Santunan Anak Yatim PT. Pema Global Energi

TEROPONG BARAT

- Redaksi

Kamis, 3 Agustus 2023 - 04:32 WIB

40540 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Lhoksumawe – Komandan Korem 011/LW (Danrem) Kolonel kav kapti Hertantyawan S.H menghadiri acara bakti sosial operasi katarak, pengobatan massal dan santunan anak yatim yang di selenggarakan oleh PT. Pema Global Energi (PGE) di Ex. Gedung Civic Mision Clinic (CMC) Ds. Cibrek Tunong Kec. Syamtalira Aron Kab. Aceh Utara yang dihadiri sekitar 500 orang. Rabu (02/08/2023).

Dalam sambutannya Danrem 011/LW mengucapkan terima kasih dan memberikan apresiasi kepada semua pihak sehingga kegiatan baksos pengobatan masal, operasi katarak dan pemberian santunan kepada anak yatim bisa terlaksana dengan baik.

Pada kesempatan tersebut, Danrem 011/LW menyempatkan untuk melihat dan mengecek kondisi para pasien sebelum dan sesudah melaksanakn pengobatan maupun operasi katarak serta berdialog dengan beberapa pasien yang sedang dan sudah melaksanakan operasi.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Selain melakukan pengobatan masal kepada masyarakat PT. PGE juga memberikan bantuan sembako kepada 300 masyarakat yang berada di Ring 1 PT. PGE.

jumlah pasien yang melakukan operasi katarak berjumlah 111 orang yang berasal dari 75 desa di Kab. Aceh Utara.

Hadir dalam kegiatan tersebut diantaranya Owner PT. EMP Indra Bakrie (Bakrie Grup), Pj Bupati Aceh Utara Drs. Mahyuzar MSi, Dirut Pema Global Energi Adika Mahardika, Dandim 0103/AUT Letkol Inf Hendrasari Nurhono S.iP M. IP, Kapolres Aceh Utara AKBP Deden Heksaputera Si.K, Kasiops Rem 011/LW Mayor Inf Donny, Kepala Badan Pengawas Migas Aceh Teuku Mohamad Faisal, Kajari Aceh Utara Dyah Ayu H.L Iswara Akbari, Ketua MPU Aceh Utara Tgk Abdul Manan, Direktur Utama PT. Bina Mitra Artha, Beny Hendra, Kapolres Lhokseumawe diwakili oleh Kabagops Kompol A. Muin, Wakapolres Aceh Utara Kompol, Para Forkopimda Aceh Utara, serta Tamu Undangan (Red)

Berita Terkait

Kemenkeu Mengajar 10 Hadir di Dayah Ulumuddin, Bukti Santri Punya Peluang yang Sama Membangun Negeri
Semangat Lokal dan Nilai Kemenkeu Menyatu dalam Program CAKRA DONYA Bea Cukai Lhokseumawe
Kolaborasi Akademik: UIN dan Bea Cukai Lhokseumawe Tinjau Perdagangan Pakaian Bekas
Perkuat Sinergi dan Koordinasi, Bea Cukai dan Lanal Lhokseumawe Tingkatkan Kolaborasi Pengawasan Laut
Ketum Apkasindo Buka Rakerwil Aceh: “Bangun Kepekaan, Jaga Solidaritas Petani Sawit Aceh”
Operasi Gabungan Bea Cukai Aceh Berhasil Bongkar Truk Pembawa 3,87 Juta Batang Rokok Tanpa Pita Cukai
Peran Dinamis APKASINDO Aceh: Dari Sawit Menuju Regenerasi Pemimpin Masa Depan
Proyek Drainase Jalan Elak Belum Rampung, Warga Alue Awe Terpaksa Tempuh Jalur Memutar

Berita Terkait

Kamis, 27 November 2025 - 13:44 WIB

Program Oplah Berjalan Lancar, Babinsa Batu Karaeng Aktif Beri Pendampingan

Kamis, 27 November 2025 - 11:43 WIB

Pimpinan Pondok Pesantren Al Mansyur Ustadz Saharuddin Rasakan Manfaat Aplikasi Super App POLRI

Rabu, 26 November 2025 - 15:19 WIB

Kodim 1410/Bantaeng Ringankan Beban Keluarga Korban Kebakaran Dengan Baksos Penyerahan Sembako

Rabu, 26 November 2025 - 11:52 WIB

Sinergi Babinsa dan Pemerintah Desa Majukan Infrastruktur Pertanian

Selasa, 25 November 2025 - 13:33 WIB

Babinsa Bonto Tallasa Gelar Komsos Bahas Kebersihan dan Keamanan Lingkungan

Senin, 24 November 2025 - 13:40 WIB

Babinsa Baruga Gelar Komsos Bersama Pemerintah Desa dan Warga

Minggu, 23 November 2025 - 13:02 WIB

Aksi Peduli Babinsa: Bantu Angkut Pipa Air Bersih dan Pantau Keamanan Wilayah

Minggu, 23 November 2025 - 11:47 WIB

Sehari Setelah Menjabat, Wakapolres Bantaeng Kontrol Kondisi Ruang Sel Tahanan

Berita Terbaru