Riders Muslim Bantaeng Turut Berdukacita Cita Atas Meninggalnya Bapak Amin Syam

- Redaksi

Sabtu, 2 September 2023 - 08:34 WIB

40422 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANTAENG TEROPONG BARAT.CO, – Innalillahi wainna ilaihi rojioun, telah berpulang ke rahmatullah Amin Syam mantan Gubernur Sulsel periode 2003-2008. Jumat (1/9/2023) malam.

Amin Syam tutup usia di RS Siloam dan Jenazah almarhum kini disemayamkan di rumah duka Azalea.

“Semoga diampuni dosanya dan diterima amal ibadahnya serta dikumpulkan bersama-sama orang yang soleh, Aamin Ya Rabb,” kata Taufik Akbar Ketua Riders Muslim Bantaeng.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Berita duka terus menyebar di berbagai saluran group WhatsApp, Facebook dan Instagram, sehingga mengundang rasa simpati dan belasungkawa dari semua warga yang mengenal Almarhum.

Tak ayal doa kepada mantan orang nomor satu di provinsi Sulawesi Selatan terus mengalir, agar almarhum diampuni dosa-dosanya dan khusnul khotimah.

 

“Atas nama pribadi dan Komunitas Motor Riders Muslim Bantaeng (RMB), kami turut berduka sangat mendalam atas wafatnya Bapak Amin Syam,” ungkap Opick sapaan akrabnya.

Anggota Riders Muslim Bantaeng mendoakan semoga keluarga yang ditinggalkan tabah dan ikhlas menerima cobaan dari Allah SWT. “Segala dosa-dosanya dan kesalahan semasa hidup diampuni, serta ditempatkan di tempat sebaik-baiknya di sisi Allah SWT. Amin ya rabbal alamin,” tambahnya.

“Terima kasih atas pengabdian almarhum selama menjadi Gubernur Provinsi Sulsel, semoga mendapat ganjaran dari Allah SWT,” ungkapnya.

Seperti diketahui, walau sudah berakhir masa jabatannya sebagai gubernur Provinsi Sulawesi Selatan, namun sosok Amin syam tetap aktif diberbagai organisasi diantaranya sebagai Ketua DMI Sulsel. (Opick)

Berita Terkait

Cegah Kekerasan dikalangan Pelajar, Satuan Binmas Polres Bantaeng Gelar Sosialisasi dan Penyuluhan
Bupati Bantaeng Uji Nurdin Buka Kembali Kolam Renang Andi Pawiloi
Kapolres Bantaeng Hadiri Peresmian Reopening Kolam Renang Andi Pawiloi
Babinsa Kelurahan Bonto Rita Bersama Pilar Laksanakan Komsos dan Mediasi Warga
Musyawarah Kerja Daerah XIV Wahdah Islamiyah Bantaeng Resmi dibuka
Riders Muslim Bantaeng Bersama Bupati Bantaeng Serahkan Mushaf Al-Qur’an
Bupati Bantaeng Kukuhkan Pengurus Riders Muslim Bantaeng Masa Bakti 2026-2028
Babinsa Kelurahan Bonto Rita Laksanakan Pendampingan Hanpangan Saat Panen Padi Warga

Berita Terkait

Senin, 12 Januari 2026 - 13:41 WIB

Respon Cepat Pohon Tumbang,Sapar Pemuda Gebang Apresiasi Kinerja Dinas Lingkungan Hidup

Senin, 12 Januari 2026 - 13:15 WIB

Kapolres Bantaeng Hadiri Peresmian Reopening Kolam Renang Andi Pawiloi

Sabtu, 10 Januari 2026 - 23:52 WIB

Di Tengah Lumpur dan Harapan, Polri Bersama Warga Buka Akses Jalan Kampung Setie Pasca bencana

Sabtu, 10 Januari 2026 - 23:09 WIB

Hujan Lebat Picu Banjir Susulan, Kapolres Aceh Timur Siagakan Perahu Evakuasi di Sejumlah Gampong

Sabtu, 10 Januari 2026 - 18:58 WIB

Optimalkan Lahan Produktif, Lapas Labuhan Ruku Siapkan Program Ketahanan Pangan

Jumat, 9 Januari 2026 - 21:29 WIB

Berkomitmen pada Keamanan Kampus, USU Raih Penghargaan Terbaik dari APSI

Jumat, 9 Januari 2026 - 19:43 WIB

Polres Kampar Gelar Sosialisasi DIPA 2026, Tandatangani Pakta Integritas, Kapolres: Komitmen Bersama Wujudkan Polri yang Presisi

Jumat, 9 Januari 2026 - 19:20 WIB

GPI “Vaksinasi Hukum” Cegah Korupsi Dana Desa – Menurut Ketua Umum Muhammad Ali, Sesuai Amanah UU No. 8 Tahun 1999

Berita Terbaru