Dandim 1410 Bantaeng Beserta Seluruh Anggotanya Sambut Kunjungan Perdana Kepala Staf Angkatan Darat

- Redaksi

Jumat, 15 Desember 2023 - 09:13 WIB

40228 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANTAENG TEROPONG BARAT.CO, – Kunjungan Kerja (Kunker) perdana Kepala Staf Angkatan Darat (Kasad) Jenderal TNI Maruli Simanjuntak, M.Sc., yang didampingi oleh Pangdam XIV/Hasanuddin Mayjen TNI Dr. Totok Imam Santoso, S.I.P., S.Sos., M.Tr (Han)., bersama sejumlah pejabat utama (PJU) TNI AD, Pj. Gubernur Sulsel bersama Pemprov Sulsel, bertempat di Makodim 1410/Bantaeng Kelurahan Pallantikang Kecamatan Bantaeng Kabupaten Bantaeng, Kamis (14/12/2023).

Kepala Staf Angkatan Darat dan rombongan tiba di Makodim langsung di sambut Laporan Dandim 1410/Bantaeng, laporan pos jaga, Jajar Kehormatan serta pengalungan sarung batik khas daerah kabupaten Bantaeng dan tarian Paduppa

Kedatangan Bapak Kasad disambut langsung oleh Dandim 1410/Bantaeng Letkol Inf Eka Agus Indarta, S.Psi., M.Psi., beserta Ketua Persit KCK Cabang XXVII Kodim 1410/Bantaeng Ny. Meri Eka Agus Indarta, Forkopimda Bantaeng dan para perwira jajaran Kodim 1410/Bantaeng. Kunjungan Bapak Kasad dalam rangka kegiatan Bakti Juang TNI AD untuk memperingati Hari Juang TNI AD Ke – 78 tahun 2023 dengan tema “TNI AD Bersama Rakyat Bersatu Dengan Alam Untuk NKRI”.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Agenda kegiatan Kasad Jenderal TNI Maruli Simanjuntak di wilayah teritorial Kodim 1410/Bantaeng yaitu Pembersihan Pantai dalam rangka memerangi sampah di lautan Indonesia, Meresmikan Sumur Bor yang merupakan implementasi program “TNI AD Manunggal Air”, dan kegiatan Penanaman Pohon Secara Serentak Seluruh Jajaran TNI AD” sebagai gerakan untuk menjaga kelestarian alam.

Sementara itu Dandim 1410/Bantaeng Letkol Inf Eka menyampaikan terima kasih kepada Kepala Staf Angkatan Darat (KASAD TNI AD), Jendral TNI Maruli Simanjuntak atas kesediaan waktunya berkunjung di Kodim 1410/Bantaeng,” tuturnya. (Opick)

Berita Terkait

Generasi Muda Cinta NKRI, Babinsa Bonto Rita Beri Pembinaan Kebangsaan di SDN Mangngarabbe
Langkah Bersama di Malam Hari, Wujud Nyata Kepedulian untuk Bantaeng Aman
Tingkatkan Kewaspadaan, Babinsa Lonrong Turun Langsung Berikan Edukasi ke Warga
Sinergi Malam: Kodim 1410/Bantaeng dan Komduk Gelar Patroli Binter Kolaborasi Jaga Kondusivitas Wilayah
Babinsa Koramil 1410-02/Eremerasa Bersama Warga Laksanakan Karya Bakti Pemasangan Pipa Air Ke Perkebunan
Malam Aman, Rakyat Nyaman: Kodim 1410/Bantaeng Gelar Patroli Bersama Komduk
Dandim 1410/Bantaeng Pimpin Upacara Peringatan HUT Ke-80 TNI Tahun 2025
Malam Minggu Aman Bersama TNI dan Komduk di Bantaeng

Berita Terkait

Jumat, 10 Oktober 2025 - 01:44 WIB

Polsek Bosar Maligas Tampilkan Wajah Humanis Polri dalam Pengamanan Kunjungan Gubernur Sumut

Rabu, 8 Oktober 2025 - 22:56 WIB

52 Hektar Jagung Ditanam Serentak, Kapolres Simalungun: Langkah Menuju Kemandirian Pangan Indonesia

Minggu, 5 Oktober 2025 - 03:26 WIB

Sat Narkoba Polres Simalungun Pertegas Sikap: Tidak Ada Negosiasi bagi Pelaku Narkoba

Kamis, 2 Oktober 2025 - 23:16 WIB

Sat Narkoba Polres Simalungun Berhasil Tangkap Pengedar Sabu di Nagori Marihat Bukit dengan Barang Bukti Lengkap

Rabu, 1 Oktober 2025 - 19:08 WIB

Kapolres Simalungun Apresiasi Keterlibatan Pelajar dalam Upacara Hari Kesaktian Pancasila

Kamis, 25 September 2025 - 21:55 WIB

Pemkab Simalungun Tegaskan Dukungan Penuh untuk P4GN, Aripin Nenggolan Nyatakan Siap Kolaborasi dengan Semua Pihak

Rabu, 24 September 2025 - 23:11 WIB

Konflik Agraria Simalungun: Pemerintah Daerah Siapkan Rapat Lanjutan Tanpa Intervensi

Senin, 22 September 2025 - 20:16 WIB

Hadapi Akses Sulit dan Medan Berbahaya, Kapolsek Tanah Jawa Turun Langsung Evakuasi Korban Tenggelam di Bener Meriah

Berita Terbaru