Hasil Penelitian Ini Kami Sajikan Untuk Memotivasi Kita Dimasa Depan

TEROPONG BARAT

- Redaksi

Rabu, 20 Desember 2023 - 01:00 WIB

40290 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

[URIS id=12638]

Teropong Barat co/Hari ini Tim Peneliti Cagar Budaya dari Fakultas Ilmu Kebudayaan Universitas Gajah Mada, Yogyakarta melaksanakan Diseminasi Hasil Laporan Akhir bagi seluruh pemangku kepentingan yang ada di Kabupaten Pakpak Bharat. Ketua Tim Peneliti, Dr. Mimi Savitri, MM mengurai tujuan, proses, hasil penelitian Objek Mejan yang ada di beberapa kampung di Kabupaten Pakpak Bharat.

Pentingnya mengetahui kehidupan masa lampau, arti penting dari mejan di tiap kampung yang ada, bagaimana masyarakat memaknai mejan, dan bagaimana kita merefleksikan kehidupan masa depan, serta bagaimana mejan ini dianggap sebagai sebuah kebanggaan dan identitas oleh masyarakat Pakpak.
Maka hasil penelitian ini kami sajikan untuk memotivasi kita pada masa yang akan datang, jelas Mimi Savitri.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Sekretaris Daerah Pakpak Bharat, Jalan Berutu, S.Pd MM yang hadir mewakili Bupati, menyampaikn apresiasi dan terimakasih bagi Tim Peneliti UGM ini, yang dipandang sebagai sebuah upaya besar dalam pelestarian cagar budaya Pakpak. Terimakasih sudah mau mengabdikan diri di Kabupaten Pakpak Bharat, meskipun dalam waktu singkat, namun upaya dan dedikasinya, naik turun gunung guna penelitian ini, mudah-mudahan bermanfaat bagi kita semua, bagi Kabupaten Pakpak Bharat, ucap Jalan Berutu.

Desiminasi penelitian ini sangatlah penting, sehingga perlu menghadirkan semuanya, Organiasi Perangkat Daerah, tokoh masyarakat, forum anak dan lainnya, guna bisa kita rumuskan apa yang akan kita lakukan sebenarnya tentang mejan ini, termasuk upaya dan metode perawatan yang tepat, serta nilai ekonomi yang mungkin bisa kita dapatkan, jelas dia kemudian.

Mejan bagi masyarakat Pakpak dipandang sebagai sebuah nilai yang sangat tinggi, sakral dan memiliki peran penting dalam kultur dan sejarah Pakpak. Keberadaannya juga erat kaitannya dengan para raja dan pemangku ulayat di tanah Pakpak.

Pemerintah Kabupaten Pakpak Bharat sendiri memberi perhatian besar bagi keberadaan situs dan objek budaya ini. Salah satunya dengan mendaftarkan objek mejan sebagai warisan budaya Pakpak, melakukan penelitian serta banyak upaya lainnya.

 

( Ummat#24 )

Berita Terkait

Peternakan Ayam Petelur Milik BUMDes Arih Mersada Dikunjungi Bupati
Gerakan Tanam Jagung Serentak Kwartal IV se-Indonesia Untuk Kabupaten Pakpak Bharat
Wabup Pimpin Rapat Percepatan Penyelenggaraan Program MBG Di Kabupaten Pakpak Bharat
Peternakan Bebek Petelur Milik BUMDes Meradu Mende Dikunjungi Bupati Pakpak Bharat
DPRD Pakpak Bharat Laksanakan Sidang Paripurna Penandatanganan Dokumen KUA Dan PPAS Tahun 2026
Bobby Afif Nasution : Kepala Daerah Harus Hadir Memastikan Faskes Dan RS Tidak Boleh Menolak Pasien
Franc Bupati Pakpak Bharat Membuka Kegiatan PERJUSAMI Kwarcab Pramuka
12 Desa se-Kabupaten Pakpak Bharat Mendapat Bantuan Dana Swakelola DAK Non Fisik Dari BPN RI

Berita Terkait

Jumat, 10 Oktober 2025 - 01:22 WIB

Polres Batu Bara Intensifkan Penyelidikan Kecelakaan Lalu Lintas di Sei Balai

Jumat, 10 Oktober 2025 - 01:09 WIB

Sat Lantas Polres Batu Bara Atur Lalu Lintas dan Tindak Pelanggar untuk Kamseltibcarlantas Kondusif

Jumat, 10 Oktober 2025 - 00:42 WIB

Polres Batu Bara Dalami Kasus Dugaan Penipuan, Periksa Saksi-Saksi Kunci

Jumat, 10 Oktober 2025 - 00:27 WIB

Call Center 110 Polres Batu Bara Intensif Sosialisasi dan Siap Terima Laporan Warga

Kamis, 9 Oktober 2025 - 01:18 WIB

Sat Lantas Polres Batu Bara Tingkatkan Pelayanan Penerbitan SIM di Kantor Satpas

Kamis, 9 Oktober 2025 - 00:55 WIB

Polsek Medang Deras Kawal Ketat Penjualan Jagung Petani ke Bulog Asahan

Kamis, 9 Oktober 2025 - 00:34 WIB

Sat Lantas Polres Batu Bara Gencar Lakukan Pengaturan Lalu Lintas untuk Ciptakan Kamseltibcarlantas Kondusif

Kamis, 9 Oktober 2025 - 00:02 WIB

Kapolsek Labuhan Ruku Dampingi Kelompok Tani Jual Jagung ke Bulog Asahan

Berita Terbaru