PWDPI Riau Silaturahmi Dengan Sekdako Hari Pertama Masuk Kantor

TEROPONG BARAT

- Redaksi

Selasa, 16 April 2024 - 22:09 WIB

40194 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pekanbaru – Hari pertama masuk kerja, Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) Persatuan Wartawan Duta Pena Indonesia (PWDPI) Provinsi Riau mengunjungi Sekretaris Daerah (Sekda) Kota Pekanbaru dalam rangka silaturahmi dan memperkenalkan DPWDPI Provinsi Riau yang melaksanakan pelantikan diawal bulan depan, Selasa (16/4/2024).

Pada kesempatan tersebut, Ketua PWDPI Riau, Fifit Lidya Elsyah didampingi Andi selaku wakil ketua, Zunardi selaku sekretaris, Hendra selaku bendahara, Diah selaku wakil bendahara, Kiky selaku koordinator bidang dan media serta cici selaku humas PWDPI Riau mengatakan bahwa kita mengunjungi Sekda Kota Pekanbaru dalam rangka menjalin silaturahmi PWDPI Riau dengan Pemko Pekanbaru, mengingat karena ini masih dibulan Syawal dan juga pak Sekda, Indra Pomi merupakan pembina dari PWDPI Provinsi Riau.

“Pada kesempatan itu juga, kita menyampaikan secara lisan (undangan tertulis menyusul) rencana pelantikaan PWDPI Riau pada awal bulan depan, dengan harap Sekda Kota yang juga pembina PWDPI dapat hadir dalam pelantikan PWDPI Riau, karena pengurus DPP dan juga pembina DPP hadir dalam pelantikan PWDPI Riau tersebut”, ungkap Lidya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Lidya mengucapkan terima kasih atas waktu yang diberikan kepada PWDPI untuk bersilaturahmi dengan Sekda ditengah kesibukan beliau diawal masuk kerja pasca lebaran Idul Fitri. Dan juga mewakili seluruh pengurus PWDPI Riau, Lidya mengucapkan Minal Adin Walfaizin, mohon maaf lahir bathin, tutupnya.

Hal yang sama juga disampaikan Sekda Kota Pekanbaru, Indra Pomi Nasution didampingi Asisten III, Ingot Ahmad Hutasuhut mengucapkan Minal Adin Walfaizin, mohon maaf lahir bathin, kalau komunikasi kita ada yang sedikit tersedat, WhastApp atau pesan yang tidak terbalas dan yang lain, karena begitu banyak dan padatnya kegiatan, sehingga WhastApp atau pesannya tertimpa serta telponya tidak terangkat.

Pada kesempatan itu juga, Indra Pomi menyampaikan bahwa usai pelaksanaan Apel yang dihadiri 95 persen tadi, kita langsung mengadakan silaturahmi dengan pejabat tinggi pratama dengan pejabat administator untuk meriset kembali semua pemikiran ASN untuk memberikan pelayanan terbaik kepada masyarakat Kota Pekanbaru, kemudia kita juga menggesah program-program prioritas kita dapat diselesaikan dengan baik.

“Terkait media, rekan-rekan jurnalis untuk dapat bersinergi dengan pemerintah dalam membangun Kota Pekanbaru yang lebih baik dengan memberitakan informasi yang positif kepada masyarkat Kota Pekanbaru dan juga bisa mendorong masyarakat untuk dapat berpartisipasi mendukung Pemerintah dalam membangun Kota Pekanbaru ini”, ujar Indra Pomi.

Demikian halnya dengan PWDPI yang baru dan akan dilanttik nanti, harus kompak untuk mewujudkan cita-cita bersama dan juga bersinergi dengan pemerintah untuk mendukung pembangunan di Kota Pekanbaru.

“Dan juga kita berharap dan menghimbau kepada kawan-kawan jurnalis agar berkembang dengan baik, bersinergi dengan pemerintah, berikan edukasi yang baik kepada masyarakat dengan pemberitaan, sehingga masyarakat merasa bagian dari pemerintah untuk melakukan pembangunan dan mengatasi permasalahan di Kota Pekanbaru ini, tutup Indra Pomi. (Tim)

Berita Terkait

Komisi Informasi Riau Apresiasi Keterbukaan Informasi Polda Riau, Beri Akses Luas Pelayanan Publik
Sakit Massal Disorot, SMA Negeri Plus Riau: Ini Bukan Kelalaian, Tapi Daya Tahan Tubuh Menurun
SPPG Polda Riau Didukung Tabung Harmoni Hijau, Dorong Kemandirian Pangan Lokal
AMI Ekspansi Organisasi ke Sumatera Barat, Mandat Diberikan di Pekanbaru
Peduli dan Sigap, Kabid SMA Disdik Riau Dr. Nasrol Akmal Pimpin Penanganan Kesehatan Siswa Asrama SMA Negeri Plus
Kabidpropam Polda Riau Pimpin Langsung Kegiatan Sosial dan Lingkungan di Pondok Pesantren Nurul Azhar Rumbai Barat
Wakil Ketua Umum DPP SWI Kecam Aksi Biadab Pengeroyokan Wartawan Kuansing: Luka untuk Kebebasan Pers
DPRD Riau Fokuskan Penggunaan Anggaran untuk Pembangunan SMA 1 Tebing Tinggi

Berita Terkait

Senin, 12 Januari 2026 - 16:59 WIB

Pimpinan Baru Polres Pasuruan AKBP Jazuli Dani Iriawan Resmi Digantikan AKBP Harto Agung Cahyono

Kamis, 8 Januari 2026 - 14:37 WIB

Satresnarkoba Polres Pasuruan Sosialisasikan Bahaya Narkoba di Yayasan Al-Uswah Bangil

Rabu, 7 Januari 2026 - 16:08 WIB

Diduga Pom bensin candi wates Jalan Raya Pandaan Prigen telah kebal Hukum SPBU 54.67121 

Minggu, 4 Januari 2026 - 18:38 WIB

Balita Hilang Misterius di Petamanan Ditemukan Tewas Mengapung di Laut Pasuruan

Senin, 29 Desember 2025 - 12:19 WIB

Terpantau Hampir Seribu Wisatawan Masuk Bromo Lewat Tosari Kapolres Pasuruan : Situasi Aman dan Kondusif

Minggu, 28 Desember 2025 - 14:49 WIB

Polres Pasuruan Pantau Arus KA di Bangil, Libur Nataru 2025 Volume Penumpang Turun

Sabtu, 27 Desember 2025 - 16:58 WIB

Libur Bersama Hari Kedua, Polres Pasuruan Antisipasi Lonjakan Pengunjung Wisata Cimory Prigen

Jumat, 26 Desember 2025 - 18:49 WIB

Ibadah Natal Berjalan Khidmat, Kapolres Pasuruan Apresiasi Sinergi Tiga Pilar

Berita Terbaru

HUKUM & KRIMINAL

Dugaan Malpraktik RS Ninditha, DPRD Sampang Dorong Mediasi

Selasa, 13 Jan 2026 - 13:12 WIB