Pekan Olahraga Kota Medan 2024 Cabor Taekwondo Sukses

TEROPONG BARAT

- Redaksi

Kamis, 20 Juni 2024 - 22:52 WIB

40323 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Medan | Bertempat di GOR PRSU 19 s/d 20 Juni 2024 cabang Olahraga TAEKWONDO Kota Medan dalam Pekan olahraga Kota medan (Porkot) Berjalan lancar dan sukses.

Ketua TI Kota Medan Hamdani syahputra membuka kejuaraan didampingi Penggurus Koni Medan.
Dojang SIBAYAK menurunkan 4 Atlet berhasil Meraih 2 Emas , 1 Perak dan 1 Perunggu.
Atlet yang mengikuti Kejuaraan terdiri dari Feldisio (Emas),Albert Kaban (Emas), Nanda Gry Fransius Surbakti (Perak) dan Febri Romaito (Perunggu)

Sabeum Kamal, Elius, Ricci Napitupulu menyampaikan Dojang SIBAYAK Mewakili Kecamatan Medan Tuntungan, *Kecamatan Johor, dan Kecamatan Medan Selayang sangat Menyayangkan Sekali PIHAK KONI Kecamatan Kurang Perhatian dengan Atlet yang Bertanding. Akomadasi dan Keperluan Pertandingan Tidak ada BANTUAN Apapun.
Berbeda dengan beberapa Kecamatan Lainnya Pihak Koni dan Pihak Kecamatannya kut Datang Mendampingi Atlet yang bertanding serta Memberikan Supportnya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dojang sibayak sendiri sudah sangat Konsisten Membantu Perkembangan Generasi Muda dan Pembinaan Atlet.
Jumlah siswa kita yang Latihan lebih kurang 500 bg, Dominan Domisili tempat tinggalnya di 3 Kecamatan ini.
Namun kami tetap bersyukur bisa berkontribusi bagi Kota Madya Medan.
Saran kami agar kedepannya Koni kecamatan dan Bapak Camat bisa Perhatian Kepada Atlet yang bertanding, Ujar Pelatih DOJANG SIBAYAK.
Semangat kami Prestasi Tanpa Henti.

(Leodepari)

Berita Terkait

Atlet Wushu Khaisya Arasi Solin Asal Kota Subulussalam Tiba di Kutaraja untuk POPNAS XVII Jakarta 2025
Ubed Putra Asal Sampang Mengukir Sejarah dan Membanggakan Dunia Bulu Tangkis Indonesia 
Ketum R. Moerjoko HW Hadiri Pengukuhan Pengurus dan Rakercab PSHT Cabang Sampang 2024-2029
HUT Bhayangkara Ke-79, Polsek Ketapang Polres Sampang Gelar Turnamen Bulutangkis Kapolsek Ketapang Cup 1 Se Pantura
Ubed Putra Sampang Berhasil Menembus Pelatnas PSBI Bersama Pemain Top Nasional
Kapolres Gayo Lues Pastikan Situasi Kamtibmas pada Pilkada 2024 Aman dan Kondusif
Hujan Deras Tak Surutkan Antusiasme Warga Uyem Beriring, Kampanye Paslon Nomor 1 Said Sani-Saini
Quick Respon Brimob Aceh Hadir di Lokasi Kebakaran

Berita Terkait

Rabu, 21 Januari 2026 - 07:22 WIB

Satlantas Polres Gresik Tindak Tegas Sopir Bus Trans Jatim Ugal-ugalan di Jalan Protokol

Selasa, 20 Januari 2026 - 15:01 WIB

Diduga Olah Limbah B3 Ilegal, Gudang di Pongangan Manyar Disegel Petugas Gabungan

Sabtu, 17 Januari 2026 - 11:19 WIB

Pegawai DPUTR Gresik Jadi Tersangka Penganiayaan, Korban Mau Dilaporkan Balik

Sabtu, 17 Januari 2026 - 11:14 WIB

Peringati Maulid Nabi, YALPK Surabaya Salurkan Santunan di Panti Asuhan Al-Mumin

Sabtu, 17 Januari 2026 - 10:18 WIB

H. Abdul Majid Mengabaikan Hukum, Oknum Aparat Tutup Mata: Limbah B3 TAKBERIZIN Gresik

Selasa, 6 Januari 2026 - 20:42 WIB

Dulu pernah Jual Pupuk Subsidi Keluar Desa, Ketua Poktan Dusun Kletak Kembali Viral di Media masa, Jual Pupuk Subsidi Jauh diatas HET, Tanpa Kesepakatan Petani Ketua Poktan Seolah-olah Kebal Hukum,

Senin, 29 Desember 2025 - 19:20 WIB

KADO PELAYANAN PRIMA : Polres Gresik di Bawah Komando AKBP Rovan Richard Mahenu Kembali Torehkan Prestasi Gemilang, Debcolector Pelaku Kekerasan Ditangkap.

Berita Terbaru