Kasus Dana PEN Dinilai Lamban dan Tidak Transparan, MUSPERA Sampang Akan Melakukan Audiensi Ke PROPAM Polda Jatim 

TEROPONG BARAT

- Redaksi

Selasa, 12 Agustus 2025 - 13:02 WIB

40261 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SAMPANG _ TEROPONG BARAT _ Kasus Tindak Pidana Korupsi( Tipikor) Dana Pemulihan Ekonomi Nasional (PEN) di Kabupaten Sampang, Madura, Jawa Timur terus bergulir Tanpa ada kejelasan yang hingga kini penanganannya dari pihak Kepolisian Daerah (Polda) Jawa Timur dinilai sangat lamban dan tidak transparan, sehingga, tidak memberikan perkembangan yang signifikan.

‎Dengan hal itu, Musyawarah Perjuangan Rakyat ( MUSPERA) yang beralamat di Perum Barisan Indah blok x No. 5, Sampang, Madura, Jawa Timur, melakukan tindakan dengan memohon audiensi kepada pihak Propam Polda Jatim untuk menindaklanjuti perkembangan atas kasus yang sudah lama tidak ada perkembangan.

‎Mahrus Efendi Simbolon selaku Koordinator MUSPERA, ada beberapa poin dalam audiensi nanti yang menjadi agenda penting, yaitu :

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

‎1. Alasan dan hambatan yang menyebabkan penangankasus Dana PEN Kabupaten Sampang terkesan berjalan lambat.

‎2. Langkah-langkah pengawasan internal terhadap penyidik agar penangan perkara berjalan sesuai prosedur, transparan, dan akuntabel.

‎3. Komitmen PROPAM Polda Jawa Timur dalam memastikan tidak adanya pelanggaran kode etik maupun penyalahgunaan wewenang dalam proses penganan kasus tersebut.

‎Dirinya juga mengaku bahwa audiensi ini sangat penting demi menjamin penegakan hukum yang profesional, transparan, dan memberikan kepastian hukum yang jelas kepada masyarakat, khususnya warga kabupaten Sampang yang dirugikan oleh dugaan penyalahgunaan dana publik.

‎Lanjut, pria muda itu, menegaskan atas nama hukum dan demi menjaga integritas institusi polri dalam penegakan hukum di negeri ini, kami Berharap agar Bid Propam Polda Jatim memberikan atensi pada penyidik polda jatim yang menangani korupsi dana PEN yang terjadi di kabupaten sampang. (AR Red).

Berita Terkait

Cegah Kekerasan dikalangan Pelajar, Satuan Binmas Polres Bantaeng Gelar Sosialisasi dan Penyuluhan
Kades Cibinong Sambut Baik Rencana Pembangunan SMA Kemala Taruna Bhayangkara di Wilayahnya
Respon Cepat Pohon Tumbang,Sapar Pemuda Gebang Apresiasi Kinerja Dinas Lingkungan Hidup
Kapolres Bantaeng Hadiri Peresmian Reopening Kolam Renang Andi Pawiloi
Di Tengah Lumpur dan Harapan, Polri Bersama Warga Buka Akses Jalan Kampung Setie Pasca bencana
Hujan Lebat Picu Banjir Susulan, Kapolres Aceh Timur Siagakan Perahu Evakuasi di Sejumlah Gampong
Optimalkan Lahan Produktif, Lapas Labuhan Ruku Siapkan Program Ketahanan Pangan
Patroli Rutin Sat Samapta Polres Bantaeng Jadi Investasi Keamanan Wilayah

Berita Terkait

Senin, 12 Januari 2026 - 13:41 WIB

Respon Cepat Pohon Tumbang,Sapar Pemuda Gebang Apresiasi Kinerja Dinas Lingkungan Hidup

Senin, 12 Januari 2026 - 13:15 WIB

Kapolres Bantaeng Hadiri Peresmian Reopening Kolam Renang Andi Pawiloi

Sabtu, 10 Januari 2026 - 23:52 WIB

Di Tengah Lumpur dan Harapan, Polri Bersama Warga Buka Akses Jalan Kampung Setie Pasca bencana

Sabtu, 10 Januari 2026 - 23:09 WIB

Hujan Lebat Picu Banjir Susulan, Kapolres Aceh Timur Siagakan Perahu Evakuasi di Sejumlah Gampong

Sabtu, 10 Januari 2026 - 18:58 WIB

Optimalkan Lahan Produktif, Lapas Labuhan Ruku Siapkan Program Ketahanan Pangan

Jumat, 9 Januari 2026 - 21:29 WIB

Berkomitmen pada Keamanan Kampus, USU Raih Penghargaan Terbaik dari APSI

Jumat, 9 Januari 2026 - 19:43 WIB

Polres Kampar Gelar Sosialisasi DIPA 2026, Tandatangani Pakta Integritas, Kapolres: Komitmen Bersama Wujudkan Polri yang Presisi

Jumat, 9 Januari 2026 - 19:20 WIB

GPI “Vaksinasi Hukum” Cegah Korupsi Dana Desa – Menurut Ketua Umum Muhammad Ali, Sesuai Amanah UU No. 8 Tahun 1999

Berita Terbaru