Satlantas Polres Langkat Patroli dan Cek SPBU di Stabat untuk Antisipasi Kemacetan dan Antrian BBM

TEROPONG BARAT LANGKAT

- Redaksi

Senin, 1 Desember 2025 - 08:36 WIB

4054 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LANGKAT,Teropong Barat.com — Satuan Lalu Lintas Polres Langkat melaksanakan patroli dan pengecekan di SPBU wilayah hukum Stabat guna memastikan kelancaran arus lalu lintas serta mengantisipasi terjadinya antrian panjang pada pengisian BBM. Minggu (30/11/2025).

Kasat Lantas Polres Langkat
AKP .Tommy Franata S.T.K.,S.I.K.,M.H.,M.T. menyampaikan untuk memastikan kelancaran arus lalulintas serta mengantisipasi terjadinya antrian panjang pada pengisian BBM, personel melakukan pengaturan lalu lintas di sekitar area SPBU, sekaligus memberikan informasi kepada masyarakat mengenai ketersediaan BBM.

Selain itu, petugas turut mengimbau pihak SPBU agar melakukan langkah antisipasi apabila terjadi lonjakan kendaraan yang dapat memicu antrian panjang.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Hasil dari kegiatan menunjukkan situasi berlangsung aman, kondusif, dan arus lalu lintas tetap lancar. Pungkas Kasat AKP Tommy.

Berdasarkan pengecekan, SPBU Sei Dendang diketahui masih memiliki persediaan BBM jenis Dexlite.

Terpisah, Kapolres Langkat, AKBP David Triyo Prasojo, S.H., S.I.K., M.Si melalui Kasi Humas IPTU Jekson mengungkapkan, kami memastikan setiap kegiatan pelayanan masyarakat, termasuk pengawasan SPBU, berjalan optimal untuk mencegah kemacetan dan menjaga kelancaran aktivitas warga.

Kami mengimbau masyarakat untuk tetap tertib dan mengikuti arahan petugas di lapangan. Polres Langkat akan terus hadir memberikan pelayanan terbaik demi keamanan dan kenyamanan bersama. Ujar IPTU Jekson.

Pewarta: Lufti

Berita Terkait

Sikat Terduga Pelaku Bongkar Rumah , Polsek Tanjung Pura Amankan Pria Berinisial S
Sempat Tertunda Kadis PUTR Langkat Pastikan Aspal Jalan Secanggang Rampung Sebelum Lebaran
Sikat Peredaran Sabu, Polsek Tanjung Pura Gerebek Area Perkebunan di Desa Pekubuan
Abdul Rasyidin Pane Terpilih Aklamasi Pimpin DPC Hanura Langkat Periode 2025-2030,Targetkan 6 Kursi DPRD
Sentuhan Kemanusiaan, Polsek Pangkalan Susu Salurkan Sembako Door- to -Door
PC HIMMAH Langkat Kawal Penyaluran Dana Tunggu Hunian bagi Korban Banjir
Pangdam I/BB Tinjau Jembatan Aramco yang selesai Dibangun di Desa Sei Litur Kab Langkat
Empat Dasawarsa Lebih Empat Tahun: Dedikasi Tanpa Batas dari Sosok Ani Prety

Berita Terkait

Senin, 12 Januari 2026 - 16:59 WIB

Pimpinan Baru Polres Pasuruan AKBP Jazuli Dani Iriawan Resmi Digantikan AKBP Harto Agung Cahyono

Kamis, 8 Januari 2026 - 14:37 WIB

Satresnarkoba Polres Pasuruan Sosialisasikan Bahaya Narkoba di Yayasan Al-Uswah Bangil

Rabu, 7 Januari 2026 - 16:08 WIB

Diduga Pom bensin candi wates Jalan Raya Pandaan Prigen telah kebal Hukum SPBU 54.67121 

Minggu, 4 Januari 2026 - 18:38 WIB

Balita Hilang Misterius di Petamanan Ditemukan Tewas Mengapung di Laut Pasuruan

Senin, 29 Desember 2025 - 12:19 WIB

Terpantau Hampir Seribu Wisatawan Masuk Bromo Lewat Tosari Kapolres Pasuruan : Situasi Aman dan Kondusif

Minggu, 28 Desember 2025 - 14:49 WIB

Polres Pasuruan Pantau Arus KA di Bangil, Libur Nataru 2025 Volume Penumpang Turun

Sabtu, 27 Desember 2025 - 16:58 WIB

Libur Bersama Hari Kedua, Polres Pasuruan Antisipasi Lonjakan Pengunjung Wisata Cimory Prigen

Jumat, 26 Desember 2025 - 18:49 WIB

Ibadah Natal Berjalan Khidmat, Kapolres Pasuruan Apresiasi Sinergi Tiga Pilar

Berita Terbaru

HUKUM & KRIMINAL

Dugaan Malpraktik RS Ninditha, DPRD Sampang Dorong Mediasi

Selasa, 13 Jan 2026 - 13:12 WIB