Anjangsana Ke Rumah Warga Satgas Yonif 521/DY di Kampung Benawa

KAPERWIL JAWA TIMUR

- Redaksi

Senin, 26 Januari 2026 - 16:27 WIB

4013 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Benawa,// Teropongbarat.com Program Pembinaan Teritorial (Binter) melalui metode anjangsana merupakan salah satu pendekatan humanis TNI di Papua untuk mempererat silaturahmi, menjaga kondusifitas wilayah, dan meningkatkan kesejahteraan masyarakat Yalimo, Papua Pegunungan (26/01/2026) Kegiatan ini dilakukan oleh Satgas Yonif 521/DY dengan menemui langsung warga dalam rangka mempererat hubungan silaturahmi dan meningkatkan kemanunggalan TNI dengan rakyat di Kampung Benawa.Kegiatan anjangsana ini dilaksanakan sebagai wujud kepedulian dan perhatian Satgas Yonif 521/DY terhadap kondisi serta kehidupan sosial masyarakat di wilayah penugasan. Personel Pos Benawa berinteraksi langsung dengan warga, berbincang santai, serta mendengarkan aspirasi dan kebutuhan masyarakat setempat.Masyarakat Kampung Benawa menyambut kegiatan tersebut dengan penuh kehangatan dan rasa kekeluargaan, Salah satu masyarakat Bapak Sakeus Awatu (40Th) menyampaikan apresiasi dan ucapan terima kasih kepada Satgas Yonif 521/DY atas perhatian dan kepedulian yang diberikan.“Kami mengucapkan terima kasih kepada bapak-bapak TNI dari Pos Benawa yang selalu hadir dan peduli kepada kami. Kehadiran Satgas membuat kami merasa aman dan diperhatikan,” ungkapnya.

Komandan Satgas Yonif 521/DY Letkol Inf Rahadyan Surya Murdata,S.E,M.I.P, Menyampaikan Bahwa Kegiatan Anjangsana merupakan bagian dari komitmen TNI untuk selalu hadir di tengah-tengah masyarakat.“Melalui kegiatan anjangsana ini, Satgas Yonif 521/DY untuk membangun kedekatan emosional dengan masyarakat, sehingga terjalin hubungan yang harmonis, saling percaya, dan saling mendukung dalam menjaga keamanan dan ketertiban di wilayah penugasan.

Anjangsana menjadi bagian integral dari strategi Binter untuk memastikan kehadiran TNI dirasakan manfaatnya oleh masyarakat Papua dalam kehidupan sehari-hari dan semakin erat, sehingga tercipta sinergi yang kuat dalam menjaga stabilitas keamanan dan mendukung kesejahteraan masyarakat di wilayah Papua Pegunungan.  Prajurit Macan Kumbang Berhasil

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Redaksi//

Teropong barat.com

(Yonif 521/DY)

Berita Terkait

Baru Satu Bulan Pekerjaan Pengaspalan Di Jalan Raya Panjalinan Sudah Ngelupas, BPK dan Dinas PUPR Bangkalan Harus Kembali Cek Kualitas
Ketua LBH Maskar Indonesia Usulkan Pendaftaran PMI Dipusatkan di Desa untuk Tutup Ruang Calo
Mafia Solar Subsidi SAM Tabrak Lari, Coba Tutup Mulut Korban dengan Rp 1 Juta – Warga Berani Jegal Hingga Rembang
TPQ NURUL ‘AINI MENGADAKAN ACARA IRA’ MI’RAJ & MUNAQOSYAH AL-INSYIRAH SANTRI TPQ NURUL’AINI PREMBUN KEBUMEN. 
“Peresmian Kantor Baru Dodik Firmansyah, S.H and Partners: Komitmen Pelayanan Hukum yang Lebih Baik”
Triwulanam lporkan metode AL insyirah. Se Kebumen & wonosobo
Pelajar MAN 2 Lamongan yang Dilaporkan Hilang Sudah Ditemukan, Polisi Lanjutkan Pendalaman Kasus
Binter TNI siapkan Lahan Pangan Satgas Yonif 521/DY di Kobakma

Berita Terkait

Senin, 26 Januari 2026 - 14:43 WIB

BRI BO Bantaeng Gelar Silaturahmi dan Sosialisasi QRIS di Kerukunan Keluarga Jawa Bantaeng

Senin, 26 Januari 2026 - 12:26 WIB

Dapur SPPG Polres Bantaeng Resmi Beroperasi

Minggu, 25 Januari 2026 - 21:43 WIB

Touring Dakwah Bikers Ngaji Adventure dan Riders Muslim Bantaeng ke Puncak Gunung Bantaeng: Menyatukan Jalan, Iman, dan Persaudaraan

Minggu, 25 Januari 2026 - 14:08 WIB

Pererat Silaturahmi, Babinsa Bonto Maccini Laksanakan Komsos di Dusun Ponrombo

Minggu, 25 Januari 2026 - 07:13 WIB

Peringatan Isra’ Mi’raj, Bupati Bantaeng Resmikan Awal Pembangunan Pondok Pesantren As’adiyah Bonto Tangnga

Sabtu, 24 Januari 2026 - 21:07 WIB

Wabup Bantaeng Hadiri Wisuda Santri DPK BKPRMI Kecamatan Pajukukang dan Serahkan Penghargaan

Jumat, 23 Januari 2026 - 14:48 WIB

Jaga Kondusifitas Wilayah, Babinsa Bersama Tiga Pilar Selesaikan Perselisihan Warga

Jumat, 23 Januari 2026 - 14:00 WIB

Polres Bantaeng Gelar Jumat Sehat dengan Jalan Santai dan Senam Usai Apel Pagi*

Berita Terbaru