Keraguan Diawal Itu Sirna Setelah Tim Lintas Kementerian/Lembaga Meninjau Lokasi Kawasan Food Estate Yang Luas Dan Subur Menjadi Sebuah Optimisme Yang Kuat

TEROPONG BARAT

- Redaksi

Kamis, 13 April 2023 - 19:43 WIB

40268 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Teropong Barat.co/Bupati Pakpak Bharat, Franc Bernhard Tumanggor bersama beberapa Tim Lintas Kementerian/Lembaga, mengunjungi kawasan pembangunan Food Estate di Desa Ulumerah.

Kedatangan mereka guna melihat progres dan perkembangan tanaman jagung yang telah ditanam di area ini.
Bertemu langsung dengan para petani, melihat proses penanaman jagung yang tengah berlangsung di area ini, serta membangun banyak diskusi, tentang upaya pembangunan Food Estate berkelanjutan, ketersediaan sarana pendukung, rencana pengembangan lahan pertanian ini, pembangunan Sumber Daya Manusia pertanian dan lainnya.

Direktur Pengolahan dan Pemasaran Hasil Tanaman pangan Kementerian Pertanian RI, Batara Siagian yang turut hadir hari ini mengatakan, bahwa pihaknya akan segera mengucurkan beberapa bantuan berupa alsintan dan saprodi guna membantu proses pengembangan food estate di Kabupaten Pakpak Bharat.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Awalnya kami ragu untuk datang kemari, ini terus terang ya, tapi melihat situasi, lahan yang luas dan subur, tanaman jagung tumbuh dengan sangat baik, keraguan kami menjadi sebuah optimisme, dan dalam waktu dekat akan segera kami bantu, catat saja beberapa keperluannya ya, alsintan, bibit, dan lainnya, nanti kami kasih, janji dia.

Sementara itu perwakilan Kementerian PUPR RI, Tulak Todingara mengatakan bahwa pihaknya bersama Balai Besar Pelaksana Jalan Nasional Sumatera Utara akan mulai membangun sarana dan prasarana pendukung di lokasi ini.
Kami akan segera membangun infrastruktur, jalan, saluran irigasi dan lainnya, ucap dia.

Tim Lintas Kementerian dan lembaga yang hadir dalam peninjauan ini tergolong sangat lengkap diantaranya Tim Kementerian Koordinator Kemaritiman dan Investasi RI, Kementerian Pertanian RI, Kementerian Perencanaan Pembangunan Nasional/Bappenas, Tim Sekretariat Kabinet, BBPJN Sumatera Utara, para Offtaker diantaranya PT Cemp, PT Indofood, PT. Parna Raya, dan banyak lainnya.

 

( Amrizal Ujung#24 )

Berita Terkait

Bupati Pakpak Bharat Hadiri Rakor Percepatan Rehabilitasi Pascabencana Sumut
AKBP Pebriandi Haloho Pamit, Jabatan Kapolres Pakpak Bharat Resmi Diserahkan ke AKBP Muhammad Agustiawan
Bantuan Gubernur Disalurkan ke Dua Desa Terdampak Longsor
Senyum Kegembiraan Anak PAUD Master dan Ilham Lestari Warnai Kunjungan Bupati Dan Bunda PAUD 
Bantuan Beras Presiden Tiba di Pagindar
Bupati Pakpak Bharat Tinjau Longsor di Simerpara
Pemkab Pakpak Bharat Salurkan Bantuan untuk Korban Longsor
Polres Pakpak Bharat dan Bhayangkari Salurkan Bantuan Sembako bagi Warga Terdampak Longsor

Berita Terkait

Selasa, 13 Januari 2026 - 21:21 WIB

DPP PPP Bantu Obat-Obatan Untuk Korban Banjir Di Aceh

Sabtu, 10 Januari 2026 - 17:22 WIB

Mahasiswa KKM Pendampingan Menghilangkan Trauma Anak Anak Pasca Banjir Di Desa Blang Cut, Peusangan Selatan

Jumat, 9 Januari 2026 - 01:12 WIB

Untuk Memulihkan Trauma Pasca Banjir, Mahasiswa KKM gelar aneka lomba untuk Anak-Anak.

Jumat, 2 Januari 2026 - 21:24 WIB

Mapala ALASKA Umuslim Survey DAS Krueng Peusangan

Rabu, 31 Desember 2025 - 21:38 WIB

KKM Tematik Uniki bersihkan Meunasah Desa Imbudee

Senin, 29 Desember 2025 - 22:29 WIB

Peserta KKM Uniki bersihkan Fasum Desa Leubok Naleung dan desa Puloe Peudada

Jumat, 26 Desember 2025 - 12:37 WIB

BEM Uniki Bantu Pembersihan Lumpur di Desa Dampak Banjir

Rabu, 24 Desember 2025 - 20:50 WIB

Ketua Pembina Yayasan Kebangsaan Bireuen antarkan peserta KKM UNIKI, ke desa berdampak Banjir

Berita Terbaru

BIREUEN

DPP PPP Bantu Obat-Obatan Untuk Korban Banjir Di Aceh

Selasa, 13 Jan 2026 - 21:21 WIB