Keakraban Babinsa Kodim 1410 Bantaeng Dan Warganya,Tumbuhkan Kekompakan Serta Kemanunggalan

- Redaksi

Selasa, 25 Juli 2023 - 15:30 WIB

40264 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANTAENG TEROPONG BARAT.CO- Keakraban kepada warga binaan merupakan tugas pokok Babinsa. Salah satunya yaitu dengan melakukan komunikasi sosial dalam menciptakan interaksi serta kekompakan antara Babinsa dan warga binaannya. Inilah yang dilakukan oleh Babinsa Koramil 1410-02/Eremerasa Serda Firdaus dalam menjalin keakraban dan Melaksanakan Komsos dengan Warga binaan di Kampung Beru, Kelurahan Onto, Kecematan Bantaeng, Kabupaten Bantaeng, Selasa (25/07/2023).

Keakraban tersebut dilihat saat warga dan babinsa sedang istirahat bersama dan bersendau gurau pada acara gotong royong pembuatan tiang rumah milik warga.

Serda Firdaus dalam kegiatan Komsosnya mengatakan, kegiatan ini untuk mencerminkan rasa kemanunggalan TNI khususnya Babinsa kepada masyarakat wilayah binaannya. Tujuan Komsos ini juga untuk mengetahui perkembangan situasi di wilayah binaan, dengan adanya interaksi komunikasi Babinsa dengan warga akan dapat mempererat hubungan TNI dan Rakyat.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dengan kegiatan komsos yang dilaksanakan oleh Babinsa, semoga dapat diterima positif oleh masyarakat. Keberadaan  Babinsa yang selalu memantau wilayah binaannya, maka Babinsa akan tahu permasalahan di wilayahnya. Sehingga jika ada permasalahan dengan cepat dapat diatasi dan diselesaikan. (Opick)

Berita Terkait

Momentum Isra Mi’raj 1447 H, Hanura Langkat Perkuat Sinergi dengan Pemkab dan Santuni Ratusan Anak Yatim
Patroli Kota Presisi Samapta Polres Tulang Bawang Sapu Bersih Titik Rawan, Tegaskan Komitmen Jaga Kamtibmas di Menggala
Ketua Umum LPK Muhammad Ali. S.H. Mepertanyakan Proses Hukum Soal Dugaan Pemalsuan Ijazah Palsu Eka Saudara Kembar Wali Kota Bandar Lampung
INSTRUKSI KAPOLDA LAMPUNG IRJEN POL HELFI ASSEGAF TIDAK DI PATUHI OLEH PERUSAHAAN PT SGC.
Peringatan Isra’ Mi’raj, Bupati Bantaeng Resmikan Awal Pembangunan Pondok Pesantren As’adiyah Bonto Tangnga
Sengketa Lahan 40 Tahun: Warga Poncowarno Desak Pencabutan Hak Pakai USU
Wabup Bantaeng Hadiri Wisuda Santri DPK BKPRMI Kecamatan Pajukukang dan Serahkan Penghargaan
Wartawan Dilarang Lihat Pembangunan di SMAN 1, Cabang Dinas Pendidikan Wilayah IV Beri Klarifikasi

Berita Terkait

Senin, 26 Januari 2026 - 14:43 WIB

BRI BO Bantaeng Gelar Silaturahmi dan Sosialisasi QRIS di Kerukunan Keluarga Jawa Bantaeng

Senin, 26 Januari 2026 - 12:26 WIB

Dapur SPPG Polres Bantaeng Resmi Beroperasi

Minggu, 25 Januari 2026 - 21:43 WIB

Touring Dakwah Bikers Ngaji Adventure dan Riders Muslim Bantaeng ke Puncak Gunung Bantaeng: Menyatukan Jalan, Iman, dan Persaudaraan

Minggu, 25 Januari 2026 - 14:08 WIB

Pererat Silaturahmi, Babinsa Bonto Maccini Laksanakan Komsos di Dusun Ponrombo

Minggu, 25 Januari 2026 - 07:13 WIB

Peringatan Isra’ Mi’raj, Bupati Bantaeng Resmikan Awal Pembangunan Pondok Pesantren As’adiyah Bonto Tangnga

Sabtu, 24 Januari 2026 - 21:07 WIB

Wabup Bantaeng Hadiri Wisuda Santri DPK BKPRMI Kecamatan Pajukukang dan Serahkan Penghargaan

Jumat, 23 Januari 2026 - 14:48 WIB

Jaga Kondusifitas Wilayah, Babinsa Bersama Tiga Pilar Selesaikan Perselisihan Warga

Jumat, 23 Januari 2026 - 14:00 WIB

Polres Bantaeng Gelar Jumat Sehat dengan Jalan Santai dan Senam Usai Apel Pagi*

Berita Terbaru