Kapolres Loteng Hadiri Apel Pelepasan Personel Brimob Polri BKO Polda NTB Pengamanan Pilkada 2024.

- Redaksi

Kamis, 5 Desember 2024 - 21:15 WIB

4089 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Lombok Tengah, (NTB) Kapolres Lombok Tengah AKBP Iwan Hidayat, SIK hadiri apel pelepasan personel Korps Brimob Polri dalam rangka BKO (Bawah Kendali Operasi) pengamanan Pilkada Serentak 2024 di Wilayah Provinsi Nusa Tenggara Barat.

 

Kegiatan tersebut berlangsung di Aula PT Angkasa Pura BIZAM, Rabu (4/12) di dipimpin langsung Kapolda NTB Irjen Pol. Hadi Gunawan, SH, SIK dihadiri Wakapolda NTB dan PJU Polda NTB.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

 

AKBP Iwan Hidayat, SIK mengatakan sebanyak satu SSK (setingkat satuan kompi) pasukan Korps Brimob Polri melaksanakan BKO selama pelaksanaan tahapan pungutan suara di Nusa Tenggara Barat.

 

Ia menyampaikan kehadiran personel BKO tersebut telah memberikan dampak signifikan dalam membantu menjaga keamanan dan ketertiban selama tahapan pungutan suara Pilkada Serentak 2024.

 

“Terima kasih atas dedikasi dan profesionalisme yang telah ditunjukkan selama berada di Nusa Tenggara Barat, kehadiran para personel tersebut sangat membantu Polda NTB dalam menciptakan situasi yang kondusif selama pesta demokrasi berlangsung,” ungkapnya.

 

Orang nomor satu di Polres Lombok Tengah tersebut berpesan kepada para personel BKO yang akan kembali kesatuannya untuk tetap semangat dalam memberikan pelayanan terbaik kepada masyarakat saat kembali ke tempat tugasnya.

 

“Saya atas nama pribadi dan seluruh personel jajaran Polres Lombok Tengah mengucapkan terima kasih dan penghargaan setinggi-tingginya kepada personel Korps Brimob Polri yang telah membantu dalam pengamanan tahapan pungutan Pilkada 2024 apa yanh rekan-rekan kerjakan dapat menjadi ladang pahala bagi kita semua,” (sellamelaniputri)

Berita Terkait

Dansatgas TMMD Ke 126 Kodim 1426 Takalar Tinjau Progres Pengerjaan Sasaran Fisik
Jelang Penutupan, Satgas TMMD Tuntaskan Proyek Pembuatan Sumur Bor
Patroli Gabungan Personel Koramil 1426-01/Polut Dengan Komponen Pendukung di Wilayah Binaan
Brimob Polda Riau Lakukan Penyemprotan Disinfektan di SMA Negeri Plus Provinsi Riau
Pendaftaran Calon Ketua BPC HIPMI Kerinci Resmi Ditutup, Andi Yalmi Jadi Calon Tunggal Siap Lanjutkan Kepemimpinan
Pendaftaran Calon Ketua BPC HIPMI Kerinci Resmi Ditutup, Andi Yalmi Jadi Calon Tunggal Siap Lanjutkan Kepemimpinan
Pendaftaran Calon Ketua BPC HIPMI Kerinci Resmi Ditutup, Andi Yalmi Jadi Calon Tunggal Siap Lanjutkan Kepemimpinan
Cuaca Mendukung, Satgas TMMD Kodim 1426 Takalar Bangun Cor Plat Gorong-Gorong

Berita Terkait

Sabtu, 1 November 2025 - 04:39 WIB

Sat Samapta Polres Batu Bara Tingkatkan Patroli dan Pengamanan Masjid, Ciptakan Kamtibmas Kondusif di Batu Bara

Sabtu, 1 November 2025 - 03:58 WIB

Kapolsek Indrapura Pimpin Apel Kesiapan, Lanjutkan dengan Olahraga Voli Jaga Stamina Personel

Sabtu, 1 November 2025 - 03:32 WIB

Sat Samapta Polres Batu Bara Tingkatkan Pengamanan Obyek Vital Perbankan, Jamin Keamanan Masyarakat Bertransaksi

Sabtu, 1 November 2025 - 02:43 WIB

Keberagaman Etnis Warnai Pawai Pembukaan PSBD VII di Batu Bara

Sabtu, 1 November 2025 - 02:22 WIB

Amankan PSBD, Polsek Indrapura Siagakan Personel dan Utamakan Keselamatan

Sabtu, 1 November 2025 - 02:00 WIB

Satlantas Polres Batu Bara Hadir di Tengah Masyarakat, Jaga Kelancaran Lalu Lintas Saat Salat Jumat

Sabtu, 1 November 2025 - 01:36 WIB

SPPG Polres Batu Bara Jamin Keamanan Pangan, 1.281 Siswa Nikmati Makanan Bergizi dengan Aman

Sabtu, 1 November 2025 - 01:14 WIB

Antisipasi Musim Hujan, Polres Batu Bara Gelar Rakor Siaga Bencana Bersama Stakeholder Terkait

Berita Terbaru