Jelang Pemilu 2024, Kapolres Bantaeng Aktif Bersilaturahmi dengan Masyarakat

- Redaksi

Jumat, 26 Januari 2024 - 21:36 WIB

40225 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANTAENG TEROPONG BARAT.CO, – Kapolres Bantaeng AKBP Edward Jacky Tofani Umbu Kaledi, S.H, S.I.K, M.M mengajak jamaah Masjid Nurul Jihad kampung Erasayya, Desa Bonto Tiro Kec.Sinoa bersama-sama, bersinergi dalam menciptakan situasi yang kondusif.

Hal ini diungkapkan Kapolres Bantaeng saat memberikan sambutan dihadapan jamaah usai sholat Jum’at.

Menurutnya, dalam menjaga situasi Kamtibmas yang kondusif menjelang pelaksanaan pemilu 2024, tentunya masyarakat menjauhi perbuatan-perbuatan yang berpotensi menimbulkan gangguan Kamtibmas, seperti mengkonsumsi miras, Narkoba, perang kelompok dan busur.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Selain itu, Kapolres juga mengajak untuk mentaati peraturan berlalulintas dengan tidak melakukan balapan liar yang dapat mengganggu ketertiban umum, ujar Kapolres Bantaeng AKBP Jacky, Jum’at (26/1/2024).

Tak sampai di situ, imbuh pria asal Nusa Tenggara Timur ini menyebut kegiatan tersebut merupakan langkah yang efektif dalam menciptakan situasi yang kondusif dengan mensosialisasikan dan mengedukasi masyarakat terkait kamtibmas.

Ia Berharap agar masyarakat selalu bisa berkoordinasi dan berkerja sama dengan baik, agar terciptanya suasana Kamtibmas yang baik, aman, dan kondusif, tandasnya.

Kegiatan tersebut di hadiri oleh Kapolres Bantaeng, Kasat Narkoba, Kapolsek Bissappu bersama jajarannya, KBO Sat Binmas polres Bantaeng, Bhabinkamtibmas Desa Bonto Tiro Ke.Sinoa, tokoh agama dan tokoh masyarakat. (Opick)

Berita Terkait

Generasi Muda Cinta NKRI, Babinsa Bonto Rita Beri Pembinaan Kebangsaan di SDN Mangngarabbe
Langkah Bersama di Malam Hari, Wujud Nyata Kepedulian untuk Bantaeng Aman
Tingkatkan Kewaspadaan, Babinsa Lonrong Turun Langsung Berikan Edukasi ke Warga
Sinergi Malam: Kodim 1410/Bantaeng dan Komduk Gelar Patroli Binter Kolaborasi Jaga Kondusivitas Wilayah
Babinsa Koramil 1410-02/Eremerasa Bersama Warga Laksanakan Karya Bakti Pemasangan Pipa Air Ke Perkebunan
Malam Aman, Rakyat Nyaman: Kodim 1410/Bantaeng Gelar Patroli Bersama Komduk
Dandim 1410/Bantaeng Pimpin Upacara Peringatan HUT Ke-80 TNI Tahun 2025
Malam Minggu Aman Bersama TNI dan Komduk di Bantaeng

Berita Terkait

Jumat, 10 Oktober 2025 - 01:22 WIB

Polres Batu Bara Intensifkan Penyelidikan Kecelakaan Lalu Lintas di Sei Balai

Jumat, 10 Oktober 2025 - 01:09 WIB

Sat Lantas Polres Batu Bara Atur Lalu Lintas dan Tindak Pelanggar untuk Kamseltibcarlantas Kondusif

Jumat, 10 Oktober 2025 - 00:42 WIB

Polres Batu Bara Dalami Kasus Dugaan Penipuan, Periksa Saksi-Saksi Kunci

Jumat, 10 Oktober 2025 - 00:27 WIB

Call Center 110 Polres Batu Bara Intensif Sosialisasi dan Siap Terima Laporan Warga

Kamis, 9 Oktober 2025 - 01:18 WIB

Sat Lantas Polres Batu Bara Tingkatkan Pelayanan Penerbitan SIM di Kantor Satpas

Kamis, 9 Oktober 2025 - 00:55 WIB

Polsek Medang Deras Kawal Ketat Penjualan Jagung Petani ke Bulog Asahan

Kamis, 9 Oktober 2025 - 00:34 WIB

Sat Lantas Polres Batu Bara Gencar Lakukan Pengaturan Lalu Lintas untuk Ciptakan Kamseltibcarlantas Kondusif

Kamis, 9 Oktober 2025 - 00:02 WIB

Kapolsek Labuhan Ruku Dampingi Kelompok Tani Jual Jagung ke Bulog Asahan

Berita Terbaru