Pengukuhan Tim Pemenangan Bintang-Faisal Kecamatan Penanggalan “Semakin Menyala”

TEROPONG BARAT

- Redaksi

Sabtu, 14 September 2024 - 22:42 WIB

40257 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Subulussalam, teropongbarat.co. Aktif dan dinamis, acara pengukuhan tim pemenangan Bintang-Faisal Kecamatan Penanggalan yang diselenggarakan di Lapangan SPA kampong Penanggalan Kota Subulussalam. Seribuan pengurus Tim Pemenangan Kecamatan Penanggalan dari berbagai tingkatan dan simpatisan tampak hadir memberi semangat dukungannya pada Pasangan Bintang-Faisal. Kandidat Walikota dan Wakil Walikota Subulussalam, (14/09/2024).

Pukak Pajre Manik DPRK Subulussalam dalam menyampaikan laporan kegiatan saat pengukuhan komposisi kepengurusan menyampaikan gambaran kemenangan Bintang-Faisal untuk kecamatan Penaggalan sebesar 75 persen dari raihan suara yang ada di kecamatan Penanggalan.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

H. Affan Alfian Bintang Kandidat Walikota Subulussalam dipenyambutannya “Pejuang (H.AFFAN ALFIAN BINTANG .SE)&(IRWAN FAISAL .SH) “saatnya kita menggerakkan kekuatan kita! Setiap suara di TPS, setiap kemenangan di desa dan kecamatan, adalah kunci menuju dominasi kita di PILKADA KOTA SUBULUSSALAM 2024. Kita tak boleh lengah, setiap langkah kita menuju kemenangan harus penuh tekad dan keberanian. Bersama (H.AFFAN ALFIAN BINTANG) & (IRWAN FAISAL SH) kita pastikan kemenangan yang gemilang. Ayo, kita LANJUTKAN KEMBALI DENGAN kemenangan penuh!…..
“Bersama Kita Bisa”
“Bersama Kita Menang” Ujar Bintang yang dikenal Sahabat semua suku tersebut.

Tampak hadir sejumlah Pimpinan serta pengurus partai pengusung dan pendukung seperti Partai Hanura, partai Nasdem, partai PAN, PSI, PDIP dan PKN. Sejumlah pengurus Himpunan Masyarakat Pakpak(Himpak). Terlihat juga perwakilan dari berbagai unsur Etnis seperti Aceh, Nias, Singkil, Batak dan lainnya.

Beberapa Dewan Perwakilan Rakyat Kota Subulussalam dari Partai Hati Nurani Rakyat terlihat dari Dapil I Subulussalam yaitu Kecamatan Simpang :
1. Ade Fadly Pranata Bintang, S.Ked
2. H. Abdul Hamid Padang
Dapil II Kecamatan Penanggalan :
1. Pukak Pajri Manik
Dapil III Kecamatan Rundeng dan Kecamatan Longkib:
1. Ratna Juita
2. Jumadin
Dapil IV Kecamatan Sultan Daulat:
1. Ade Rizky Noviani Br Bintang

Ikrar kesetiaan dan kesungguh-sungguhan Tim Pemenangan Bintang-Faisal langsung dipandu oleh H. Affan Alfian Bintang yang dikenal Bapak anak-anak yatim Kota Subulussalam tersebut.

Saat deklarasi Tim Pemenangan BISA, Himpunan Masyarakat Pakpak secara tegas dan tegak bahwa Himpak memberikan aspirasi dukungan politiknya pada pasangan Bintang-Faisal. Demikian disampaikan Khairul Boang Menalu dalam penyampaian motivasinya.

Tokoh masyarakat Kota Subulussalam Haji Abibuddin juga menyampaikan bahwa hampir semua SUKU yang ada dikota Subulussalam Aceh, Pakpak, Singkil, karo, Batak Toba, Nias, Minang, kelut, Alas dan lainnya telah memberikan dukungan Penuhnya pada pasangan Bintang-Faisal, yang satu satunya dikenal merupakan ‘Sahabat Semua Suku.” Ujar Tokoh Masyarakat Kota Subulussalam tersebut. //Tim.

Berita Terkait

Peringatan Hari Guru Nasional di Pesantren Birrul Walidain Lae Bersih Berlangsung Khidmat
PT ASN Tuai Protes dari Warga, Diduga Rampas Tanah Warga dan Lahan Kombatan GAM di Tanah Tumbuh.
Dana PEN Kota Subulussalam Dipersoalkan Kombatan GAM, Diduga Penyimpangan Prosedural dan Menghambat Pembangunan
Kombatan GAM Subulussalam, Perkebunan Sawit Tanpa Kendali: Ketika Regulasi Dilanggar, Warga Aceh Menjadi Korban
Dinas Perindagkop Gelar Peningkatan Kapasitas KMP, Dua Desa Dinilai Kurang Mendukung Regulasi
Apkasindo Aceh Hadiri Kunker BAM DPR RI, Sorotan Tertuju pada Masalah HGU PT Laot Bangko dan PT SPT
Kajaksaan Negeri Subulussalam Lantik Pejabat Eselon V, Dorong Kinerja dan Inovasi Baru
PT Pula Sawit Jaya Bangun Simbiosis Mutualisme dengan Warga Sultan Daulat, Patuh Regulasi dan Aktif Berbagi

Berita Terkait

Senin, 12 Januari 2026 - 21:32 WIB

Polres Gayo Lues Bersama Brimob Polda Sumsel Sediakan Air Bersih Siap Minum bagi Pengungsi

Jumat, 9 Januari 2026 - 23:43 WIB

Kapolres Gayo Lues Buka Akses Jalan Darurat Penghubung Desa Pertik–Desa Ekan

Jumat, 9 Januari 2026 - 18:58 WIB

Masyarakat Blangpegayon Gelar Dzikir dan Doa Bersama di Kantor Camat sebagai Upaya Tolak Bala dan Wujud Kepedulian terhadap Bencana

Jumat, 9 Januari 2026 - 02:55 WIB

Akses Jalan Rikit Gaib–Pantan Cuaca Masih Terputus, Polisi Lakukan Pengamanan dan Pantau Perkembangan

Kamis, 8 Januari 2026 - 19:57 WIB

GAKORPAN Temukan Dugaan Fraud Pengelolaan Dana Kapitasi, Laporkan ke Kejari dan Dorong Audit Khusus

Kamis, 8 Januari 2026 - 02:00 WIB

KONI Gayo Lues Fokus pada Aksi Kemanusiaan dengan Distribusi Bantuan ke Empat Kampung Terdampak

Selasa, 6 Januari 2026 - 14:17 WIB

Brimob Aceh, Hadir dalam Pengabdian, Percepat Pemulihan Fasilitas Pendidikan Pasca Banjir Gayo Lues

Senin, 5 Januari 2026 - 15:57 WIB

Wakapolres Gayo Lues Turun Tangan, Warga dan Aparat Bangun Bendungan Cegah Banjir

Berita Terbaru